setelah puas bermain di Timezone, Nara dan Alan memutuskan untuk pulang kerumah.
"raa, mau pulang sekarang?" kata Alan
"iyaa" kata Nara lalu pergi duluan keluar
"dih dih kok aku ditinggal sih" kata Alan lalu mengejar Nara
"lagian main basket point nya lebih banyak daripada aku" jadi tadi mereka abis bikin challage pas main basket. yang point nya lebih banyak bakalan bisa main sepuasnya ( kayak lebih banyak gitu ) di timezone. dan yang kalah harus nunggu sampe yang menang ngasih kartu ke yang kalah.
"lagian pendek sih, bola nya jadi ga masuk masuk ke ring hahahaa" ledek Alan
"ISH APASIHHHH" kata Nara lalu menginjak kaki Alan
"sakit ih"
"bodoamat"
"yaudah pulang sendiri sana" kata Alan
"IHHH NGGA NGGA, MAAFINNN" kata Nara lalu lari mengejar Alan.
"dasar, ngeselin" kata Alan, Nara pun berhenti karena mendengar itu.
"kenapa diem?" tanya Alan
"gapapa"
"ayo pulang" ujung ujungnya Alan juga yang memutar balik dan menghampiri Nara
Nara nurut saja tapi masih tetap tidak berbicara.
"kamu kenapa tiba tiba diem aja, biasanya bawel?" tanya Alan sambil berjalan dan menyamakan kecepatan langkahnya dengan Nara.
"biar ga dibilang ngeselin"
"dih kok gitu?"
"biarin"
"ishhh udah udah, tadi aku cuman bercanda doang malah ngambek. maaf deh"
"WLEEEE SIAPA JUGA YANG NGAMBEK, KENA DEH HAHAHAHAHA" kata Nara lalu lari kencang ke arah parkiran
"KOK GITU" kata Alan lalu mengejar Nara
"aduh" nah kan jatoh
"makanya gausah lari larian" kata Alan lalu membantu Nara berdiri
"bodoamat"
"batu" kata Alan dengan ketus
"ya emang"
"oh jadi kamu sebenarnya batu? bukan manusia dong"
"IHHH BUKAN BEGITU KONSEPNYA" jawab Nara sambil teriak kesal
"ssstttt udah gausah teriak teriak, ini kita daritadi mau pulang malah muter muter aja disekitaran mall"
"yaudah ayo"
-
sekarang mereka berdua sudah sampai dirumah Nara.
"mau masuk dulu?" tawar Nara
"mau deh, ayo masuk ra, anggep aja rumah sendiri" kata Alan lalu membuka pintu dan masuk duluan.
"DIH, RUMAH RUMAH SIAPAAAA" teriak Nara dari luar lalu ikut masuk kedalam.
"eh... ada mama papa Nara" Alan malu, karna ia masuk sendirian dan di dalam ada orang tua Nara. Alan mengira mereka sudah tidur makanya dia asal masuk, ternyata belum.
"kamu aduh siapa itu eee Alan kan ya?" kata mama Nara saat melihat Alan
"hehehe iyaa" Jawab Alan sambil menggaruk kepala belakang nya padahal terasa gatal saja tidak.
"sini duduk" Alan pun duduk di kursi yang masih kosong
"ASSALAMUALAIKUM, PACAR LEE JENO UDAH PULANG"
"halah si Lee Jenong mulu" kata papa Nara sambil mem bombastis side eye
KAMU SEDANG MEMBACA
falling in love with waketos
Teen Fiction"Hallo kenalin nama gue Alan dari kelas 9d" Siapa yang tidak mengenal Edgar Alan Mavendra, seorang waketos di salah satu sekolah smp favorit di kota bandung. Ada adik kelas Alan yang bernama Nara yang sedang memendam perasaannya terhadap Alan, rasa...