" Umma bantuin Fara buat cemilan untuk Abi iya." pinta Fara yang sudah siap berdiri di atas kursi mengahadap ke meja dapur.
" Boleh, Fara mau buat cemilan apa?"
" Tapi Fara binggung mau buat cemilan apa, menurut Umma cemilan apa yang di buat gampang enak, manis, gurih, ngga keras."
" Kalau menurut Umma cemilan yang gurih itu__."
" Apa- apa Umma."
" Fara mau ngga kalau kita buat cemilan_."
" Mauuu, cemilan yang gurih dan gampang kan Umma."
" Gimana kalau kita bikin popcorn aja?'
" Wah popcorn, mau banget Umma."
" Nanti Umma kasih tau cara bikin popcorn."
" Wow, ayo buruan Umma sebelum abba tau."
" Ayoo Yo."
" Ayo Umma hehe."
Fara begitu bahagia melihat Umma Zulfa seketika langsung menyiapkan beberapa bahan untuk membuat Popcorn beberapa kali Jihan membantu Umma nya.
Cara membuat Popcorn
150 gr jagung pipil untuk popcorn
3 sdm minyak goreng
1 sdm margarin
Karamel Pandan (Hijau):
2 sdm air (15ml)
1/4 sdt pasta pandan
2 sdm gula pasir (20gr)
1 sdt margarin
1/4 sdt soda kueKaramel Pandan (Hijau):
2 sdm air (15ml)
1/4 sdt pasta pandan
2 sdm gula pasir (20gr)
1 sdt margarin
1/4 sdt soda kueKaramel Strawberry (Pink):
2 sdm air
1/4 sdt pasta strawberry
2 sdm gula pasir
1 sdt margarin
1/4 sdt soda kueKaramel Taro (Ungu):
2 sdm air
1/4 sdt pasta taro
2 sdm gula pasir
1 sdt margarin
1/4 sdt soda kueLangkah 1
Panaskan minyak goreng, tambahkan margarin, aduk, lalu masukkan jagung pipil popcornnya, aduk lagi, tutup pancinya, masak popcorn hingga mekar dengan api sangat kecil agar tidak gosong, goyangkan panci sesekali.Langkah 2
Jika sudah matang, letakkan di wadah datar agar popcorn tidak melempem karena masih panas. Bagi popcorn menjadi tiga bagian sama banyaknya.Langkah 3
Buat saus karamelnya. Masukkan dan campur air dan pasta pewarna, aduk, masukkan gula pasirnya, aduk sebentar, lalu biarkan hingga (terlihat bergelembung), goyangkan teflon sesekali. Masak dengan api kecil agar tidak gosong. Jika sudah membentuk karamel, tambahkan margarin, aduk cepat dengan hati-hati.Langkah 4
Kemudian tambahkan sedikit soda kue / baking soda, aduk rata, matikan kompor, lalu segera masukkan popcorn yang telah dibagi menjadi 3 bagian. Ulangi langkah 3 dan 4 ini untuk varian rasa popcorn yang berbeda lainnya sesuai selera.Langkah 5
Popcorn warna-warni siap disajikan." Uwow cantik banget Umma, Fara boleh cobain?" pinta Fara dengan memasang wajah lucunya meminta ijin terlebih dahulu untuk mencicipinya.
" Boleh banget sayang." jawab Zulfa sambil mengusap puncak kepala Fara yang di balut hijab.
" Bismillahirrahmanirrahim." kata Fara yang memasukan beberapa Popcorn jagung ke dalam mulutnya.
" Gimana enak ngga?"
" Hemm, enak Umma manis terus lucu lagi warna warni kaya ke lapis."
" Allhamdulilah, kalau gitu kita simpan di toples biar awet."
KAMU SEDANG MEMBACA
Mencintai Imam
Teen Fiction" Apa Gus Imam yakin memilih Zulfa? " " Apa kedatangan saya dengan membawa keluarga besar saya tidak terlihat yakin untuk meminang mu."