"la fine di tutto" [END]

1.8K 103 7
                                    

Dua hari berlalu begitu saja tapi semua terlihat berbeda dari biasanya

TING

...SISTEM DIAKTIFKAN...

...LOADING...

"zzz sistem diperbarui"

"qez kamu kenapa?" tanya cilia yang bingung dengan keaadaan

"maaf ila, ada kerusakan yang terjadi di dunia sistem, ada sebuah sistem baru yang mencoba merusak dunia sistem, dan itu berdampak buruk pada dunia sistem dan juga dunia novel yang sistem itu tempati" ucap sistem dengan suara yang masih belum jelas

"jadi maksud kamu kalau dunia sistem terjadi sesuatu maka dunia novel juga akan kena dampaknya?" tanya cilia yang mulai faham

"benar ila dan itu terjadi, semua pemeran novel sebelumnya yang sudah saya masukkan kedalam novel ini hilang tanpa jejak, bahkan jiwa dari zenita yang memasuki raga sunandia telah hilang entah kemana dan berakhir raga sunandia kosong dan juga lenyap karna tidak ada jiwa yang menempatkan" ucap sistem

"terus kemana perginya jiwa jiwa mereka dan dimana aku?" tanya cilia yang heran karna dia ada di tempat asing entah dimana

"karna ila termasuk jiwa yang asing di dunia novel ini jadi ila juga ikut lenyap dari novel itu dan berakhir disini, tapi tenang saja ila saya akan membuat sumuanya seperti semula, tapi saya tidak bisa mengembalikan semua jiwa yang telah hilang untuk kembali" ucap sistem

"itu gak masalah qez" ucap cilia memandang kesegala arah dengan tatapan malasnya

"dan juga status anda akan di perbarui seperti awal dan saya tidak bisa memperbarui seperti semula, status anda akan mengoprasikan sendiri semua presentasi nya, maaf ila" ucap sistem yang merasa bersalah

"its okay, yang penting gak ada hal buruk lainnya yang terjadi saat jiwa ku masuk kedalam itu itu lagi kan?" tanya cilia

"sudah saya pastikan semuanya akan berjalan seperti biasanya, hanya saja ada beberapa tokoh yang memang di hapuskan dan tidak akan diingat oleh siapa pun begitupun ila, jika ila sudah masuk kedalam novel kembali maka ila tidak akan mengingat jiwa jiwa yang sudah terhapuskan dan dunia novel sebelumnya, ila hanya ingat kalau ila itu jiwa yang masuk kedalam novel ini, ila faham" ucap sistem yang terbelit belit

"aku faham maksudmu, aku hanya mengingat kalau aku baru bertransmigrasi ke satu novel, sedangkan novel sebelumnya seakan gak ada difikiranku, itu maksudmu kan" ucap cilia

"ila memang pintar" puji sistem

"apa semua akan berjalan seperti biasanya, ah maksudku sebelum mereka dari dunia novel sebelumnya masuk, yaaa berarti haremku cuma sedikit dong, gak seru" ucap cilia sambil memberenggut

"kan bisa cari lagi" ucap sistem dengan gamblang nya

"enak ya bilang 'kin bisi ciri ligi' guenya ini yang susah" ucap cilia sambil mendatarkan wajahnya

"tapi it's okay, apasih yang gak aku bisa" ucap cilia lagi dengan nada sombongnya

'mulai lah tuh' batin sistem

"oy qez buka dulu status ku, nak lihat,  habistu baru kita balik lagi kesana" ucap cilia sambil menyenderkan badannya yang terasa kebas

"baik, tapi harap bertahan sedikit ya ila, karna masih masa perbaruan jadi agak sedikit sakit, karna ada perubahan juga di fisik anda" ucap sistem dan langsung memperbarui perubahan tanpa menunggu jawaban cilia

"ARGHH HUAA SAKIT COYYY" teriak cilia saat merasakan sakitnya sampe ke tulang - tulang

Tak lama dari cilia merasakan sakit semua yang ada pada dirinya ada perubahan yang membuat nya semakin menawan membuat siapa saja akan tenggelam dengan kecantikan seorang cilia

Tapi siapa sangka wujudnya yang seperti dewi kecantikan tak memungkinkan kalau itu adalah seorang cilia karna semuanya telah berubah

TING

PERUBAHAN STATUS

STATUS

NAMA : REZEINARA
UMUR : 21 THN
PERAN : TIDAK TERDAFTAR

KECANTIKAN       : 100%
KETEGASAN         : 89%
KEIMUTAN            : 60%
KESEKSIAN           : 73%
KEPINTARAN       : 100%
KEANGKUHAN    : 95%
KESEHATAN         : 100%
DAYA TARIK        : 82%

KEAHLIAN : BERBISNIS, HACKER, MENEMBAK, MEMANAH, MEMBUNUH

HARTA : 15 PULAU PRIBADI, 52 HOTEL BERBAGAI NEGARA DAN KOTA, 30 MOBIL MEWAH, 10 HELIKOPTER, 5 KAPAL PRIBADI, 20 VILLA PRIBADI, 6 APARTEMEN, DAN 5 MANSION PRIBADI

TING

PEMBARUAN TERSELESAIKAN

"loh kok, ini, lah, apa ini qez?" tanya cilia bingung dengan semuanya

"maaf ila, disaat masa perbaruan tubuh aslinya milik ila menolak atau bisa dinyatakan tubuh itu ridak bisa digunakan lagi, dengan gantinya ila membuat diri sendiri dan semua orang yang kenal ila dulu sudah menganggap ila telah tiada, dan sekarang terserah ila mau ngapain, tuan sudah memberikan harta untuk memcukupi kehidupan ila selanjutnya dan qez akan pergi dari hidup ila" jelas qez panjang lebar

"gak gak mungkin, lo jangan pergi, gue gak mau sendiri disini" bantah cilia atau kita sebut nara

"qez tidak bisa melanggar keputusan tuan, jika itu terjadi maka dunia ini akan hancur, qez juga tidak akan menghapus semua ingatan ila, karma qez tau ila pasti tidak akan terima kalau dihapus kan?, okeh apa ila siap menjalani hidup ila dengan normal, tanpa diatur oleh cerita, ini demi kebahagiaan ila, qez tau ila tertekan karena diatur - atur, sekarang ila bebas, ila bebas melakukan apapun" ucap qez yang tidak dijawab sama sekali oleh nara

"pindahin gue dan lo jangan lupa singgah di pikiran gue, dan satu lagi kasih gue kenang - kenangan agar selalu ingat lo" ucap nara dengan tenang namun tidak hatinya

"hidupmu akan bahagia setelah ini ila, jangan lupakan qez, qez sangat menyayangi ila SELAMANYA"

"akan gue ingat dan gue juga sayang sama lo"

TING
CLINGG

Semuanya telah hilang dan kembali ketempatnya masing masing, untuk menjalani hidup semestinya

                    

END





oke ges dah end, aku tau agak aneh tapi cuma ini alur yang aku pikirin buat end, karena aku udah buat cerita baru lagi tapi kali ini bukan transmigrasi tapi sesekali lah yg sad sad dikit

Makasih semua yang udah baca sampe habis, nanti ada ekstra chap nya ya di tunggu aja, sehat selalu untuk kalian semua

Bay bay

Novel terakhir kebrainanzi ~ Ceciliana [END]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang