Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatu
Ketemu lagi nih sama aku di cerita ini. Gimana bab sebelumnya, seru gak? Seru lah ya 🤭.
Selamat membaca semuanya
***
Pagi yang cerah menyambut pasutri kita satu ini. Dimana terlihat Hira sedang tidur di pangkuan sang suami. Memang setelah selesai solat subuh, Hira tidur kembali karena masih mengantuk. Gus Aidan pun tak marah, karena cuma satu kali. Tapi lain kali tidak boleh tidur setelah solat subuh.
Alasan Tidak Dianjurkan Tidur Setelah Sholat Subuh
Bahkan salah satu ulama yang berasal dari Damaskus, yakni Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan bahwa salah satu perbuatan yang menghambat datangnya rezeki dari Allah adalah tidur di waktu pagi.
1. Setelah subuh adalah waktu terbaik untuk meraih banyak kebaikan
Dalam salah satu hadis, Rasulullah berdoa agar Allah menjadikan waktu pagi sebagai waktu diberkahinya para umatnya.
“Ya Allah, berkahilah umatku di waktu paginya.” (HR. Abu Daud no. 2606, Ibnu Majah no. 2236 dan Tirmidzi no. 1212)
Bahkan salah satu ulama yang berasal dari Damaskus, yakni Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan bahwa salah satu perbuatan yang menghambat datangnya rezeki dari Allah adalah tidur di waktu pagi.
“Di antara hal yang makruh menurut para ulama adalah tidur setelah sholat subuh hingga matahari terbit karena waktu tersebut adalah waktu memanen ghanimah (waktu meraih kebaikan yang banyak).” ( Madarijus Salikin, 1: 369)
2. Membuat badan lemas
Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan bahwa pagi harinya seseorang itu diibaratkan seperti masa mudanya dan akhir hari seseorang itu diibaratkan seperti masa tuanya. Jika di masa muda saja kita bermalasan-malasan, itu akan mempengaruhi masa tua kita, yakni kita juga akan bermalas-malasan. Apalagi, tidur setelah sholat subuh akan membuat kita malas untuk melakukan hal-hal bermanfaat serta menyebabkan terbuangnya waktu di hari itu.
3. Salah satu perbuatan yang dibenci para salafush shalih
Karena pagi hari adalah waktunya untuk memperoleh 'ghanimah' atau pahala yang berlimpah sehingga sangat dianjurkan mengisi waktu setelah subuh dengan hal-hal yang bermanfaat.
4. Waktu setelah sholat subuh dapat digunakan untuk aktivitas yang bermanfaat,
Waktu tersebut sebenarnya dapat kita gunakan untuk, berdzikir, membaca doa, atau berolahraga, daripada terbuang sia-sia karena tidur.
5. Mengakibatkan berbagai penyakit
Hal ini juga dikatakan oleh Ibnul Qayyim rahimahullah, yaitu:
“Banyak tidur dapat mengakibatkan lalai dan malas-malasan. Banyak tidur ada yang termasuk dilarang dan ada pula yang dapat menimbulkan bahaya bagi badan. Tidur pagi juga menyebabkan berbagai penyakit badan, di antaranya adalah melemahkan syahwat.” (Zaadul Ma’ad, 4/222)
Sumber: https://www.liputan6.com/islami/read/5470311/larangan-dan-bahaya-tidur-setelah-subuh-ternyata-ini-alasannya
Saat di rasa sudah cukup sang istri tidur, Gus Aidan pun membangunkannya. Karena hari ini dia ingin mengajak sang istri ke suatu tempat. Dimana nantinya sebuah kenangan akan mereka cetak di sana. Dan mereka ingat selamanya.
" Hayati... Bangun yuk, udah siang ini. Bangun dulu sayang " ucap Gus Aidan sambil mengelus puncak kepala sang istri.
" Hmm "
" Loh kok hmm doang? Ayo bangun gak boleh males. Buka matanya sekarang " ucap Gus Aidan sambil menepuk pipi sang istri
" Ih! Gus bawel banget sih. Hira masih ngantuk Gus. Hira capek ini... Bangunnya nanti aja ya... " Ucap Hira dengan merengek
" Sayang, gak boleh gitu. Ayo bangun, mas mau ajak kamu jalan-jalan " ucap Gus Aidan
" Huh ya udah " jawab Hira malas
***
Maaf semuanya, sampai di sini dulu ya. Nanti insya Allah aku abdet lagi. Karena gak tau kenapa ini badan tak enak banget.
Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatu 👋.
KAMU SEDANG MEMBACA
mas lauhul Mahfudzku
Spiritualcerita ini mengisahkan tentang seorang gadis yang berusaha taat kepada Allah SWT. sebagaimana kita tau bahwa di akhir zaman ini sulit sekali untuk taat kepada Allah SWT. jika seorang Gus hanya untuk seorang Ning, seorang santri hanya untuk seorang s...