Meenping#03

1.3K 80 4
                                    

Rabu,26 Juni 2024

     Keesokan harinya....

     Ping terbangun sambil memegang kepalanya yang masih sakit,ping melihat ke arah ada meen yang masih tertidur sambil memeluknya.

     Ping mencoba menyingkirkan tangan meen dari pinggangnya pelan-pelan agar tidak membangunkannya.

      Setelah berhasil ping turun dari kasur tapi baru beberapa langkah kepalanya seperti berputar dan perutnya terasa sakit kembali,dia mencari pegangan namun buram.

      "Meen...."gumah ping dan meen langsung menangkap badan ping.

     "Ping...hey bangun"ucap meen langsung membawanya ke kasur.

     Meen sudah terbangun sebelum ping,tapi dia pura-pura kembali tidur saat ping terbangun.

      "Kepala dan perutku sakit hikss..."gumah ping tapi masih terdengar oleh meen.

     "Tenang ya...aku sudah telepon dokter sebentar lagi dia datang"jelas meen sambil memeluk ping dan mengusap air matanya.

     Dokter sudah datang dan memeriksa ping,meen bisa melihat ping merasa kesakitan di perutnya.dokter menyuntikan obat agar meredakan rasa sakit.

     Setelah beberapa menit ping tertidur dan dokter berdiri menghampiri meen.

      "Meen apa dia pernah sakit seperti ini sebelumnya?"tanya dokter pribadi bernama geo dan meen menggeleng.

      "Baiklah, aku jelaskan kenapa dia mengalami ini, dia mengalami keram perut karena terlalu banyak beraktivitas yang mungkin membawa barang berat dan saat itu keadaan perutnya tidak terisi makanan apapun. Aku sarankan dia jangan terlalu cape dan jangan terlalu banyak aktivitas agar sakit di perutnya berkurang"jelas goe dan meen mengangguk.

      "Dan ini untuk resep obat untuk meredakan nyeri di perutnya jika terus seperti ini bawa dia ke rumah sakit"lanjut goe.

     Goe pergi dan meen menghela nafas panjang sambil menatap ping yang tertidur.

       "Bi...."panggil meen dan kepala dapur datang menghampiri meen.

       "Iya tuan"

      "Tolong buatkan bubur seperti kemarin dan saya mau sarapan di sini bersamanya"

        "Baik tuan"

        Meen menghampiri ping lalu mencium kening ping yang hangat.

      "Cepat sembuh sayang"bisik meen di telinga ping.

      Meen pergi ke kamar mandi dan Menganti pakainya, hari ini dia tidak ke kantor mungkin dia akan ke kantor setelah ping merasa lebih baik.

     1 jam kemudian..

      Meen sedang memeriksa laporan yang di kirimkan oleh sekretarisnya dan sambil memantau ping yang masih belum sadar.

       Ping terbangun sambil memegang kepalanya melihat sekeliling tidak ada siapapun.

      "Meen...meen...."gumah ping, meen yang sedang fokus teralih langsung beranjak menghampiri ping.

      "Iya sayang...aku di sini, apa yang kamu rasakan?"tanya meen sambil memeluk ping.

      "Masih sama...."jawab ping sambil memegang perutnya.

      Meen mengelus perut ping yang sakit dan ping mulai terpejam kembali.

      "Apa rasa sakit di perutmu sudah lama"tanya meen.

      "2 bulan terakhir aku selalu merasa sakit di perutku"jawab ping dengan nada pelan.

Obsession Love(Meenping)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang