Parkiran Kampus,
Kini paul dan salma sudah berada di parkiran kampus.
"Adek kuliah dulu ya kak" ucap salma sambil menyamili tangan kanan kakaknya
"Iya dek, kamu belajar yang rajin ya. Fokus biar cepat lulus dan bisa wujudin cita-cita kamu" ucap paul sambil mengelus kepala salma
"Aamiin.. doain adek dan selalu disamping adek terus ya kak" ucap salma
"Pasti, kakak akan selalu ada disamping adek. Jagain adek, support adek semua hal yang positif buat adek pasti kakak dukung" ucap paul
"Makasih kakak..." ucap salma dengan senyum manisnya
"Sama-sama adek kakak yang paling cantik.. udah sana nanti kamu telat lagi" ucap paul
"Oke.. semangat kerjanya kak" ucap salma diangguki paul
Setelah berbincang singkat dengan kakaknya, salma turun dari mobil dan mulai berjalan menyusuri kampusnya menuju ruang kelasnya.
********
Lorong kampus,
Salma sedang berjalan lurus kedepan. Namun saat sedang jalan menuju kelasnya terdengar seseorang memanggil namanya.
"SAL..."
"SALMAAA..."
Pangiil orang tersebut dengan cukup kencang. Membuat salma menghentikan jalannya dan memutar badannya ke belakang mencari orang tersebut.
"Nabilaa" ucap salma
Yaaa, Nabila Kayshilla Pradipta sahabat salma. Mereka sudah berteman sejak kelas 2 SMA, dimana saat itu Nabila adalah murid pindahan di sekolahan Salma dan ternyata mereka satu kelas sampai lulus. Karena persahabatan mereka yang semakin dekat, makanya mereka memutuskan untuk satu kampus bareng.
Semenjak perkenalan awal mereka dulu di SMA. Nabila seringkali bermain ke rumah Salma, sehingga Nabila mengenal Paul yang notabennya kakak salma. Sejak awal bertemu dengan paul, nabila memang sudah suka sekali dengannya. Namun, awal-awal paul tidak memberikan respon apapun padanya.
Sampai setelah mereka lulus SMA dan memutuskan kuliah, paul akhirnya mendekati Nabila dan setelah 6 bulan pendekatan akhirnya Paul menyatakan perasaannya pada Nabila, yang tentu saja membuat Nabila bahagia. Salma yang sudah mengetahui perasaan sahabatnya pada kakaknya, dia sangat mendukung hubungan sahabat dan kakaknya itu.
Paul memang sudah menyukai Nabila sejak awal pertemuan mereka. Namun, Paul menahan dirinya untuk tidak mendekati nabila terlebih dahulu agar dia fokus dengan sekolahnya. Sehingga saat mereka lulus baru Paul dengan mantap mandekati Nabila hingga kini mereka sudah pacaran hampir 2 tahun.
"Gua kira lo telat tau gak sih" ucap Nabila saat sudah menghampiri Salma
"Sorry sorry deh.. tadi tuh gu-" ucap Salma terpotong
"Pasti lo di meja makan drama lagi kan sama kakak lo tersayang itu. kakak lo ledekin, lo drama dengan sedih dan akhirnya kalian maaf maafan dulu kan" ucap nabila yang memang sudah biasa dengan suasana Paul dan Salma
"HAHAHHAA lu emang calon kakak ipar gua yang paling tahu gua" ucap Salma dengan tawanya karena merasa Nabila sudah sampai hafal kebiasan random kakak adik ini
"Kebiasaan emang.. Udahlah ayo ke kelas, keburu dosennya dateng nanti" ucap nabila
"Ayoo" jawab salma
Mereka berdua jalan menuju jelas mereka.
********
SKIP KANTIN
KAMU SEDANG MEMBACA
Coretan Cinta
FanfictionFiksi!! Jangan dibawa serius ya hehe.. ikuti aja alurnya.. kalau tidak suka di skip aja, kalo suka di vote dan komen ya 🤗✨