Kamu boleh untuk menjadi seorang yang egois, namun tempatilah itu dengan bijak.
Kamu harus bertindak adil, membagi rata, dan jangan egois.
Jika kamu menginginkan aku bercerita jika ada apa-apa tetapi kamu lebih memilih bercerita kepada yang lain, kamu egois.
Untuk apa diriku ini jika ada yang lain? Apa aku cumalah seseorang saja?
Bercerita ke sahabat itu boleh, tapi jangan melupakan seseorang juga. Terutama ada orang yang tidak terlalu kamu kenal lama namun dia lebih mengetahui sesuatu.
Lalu aku yang sudah mengenal kamu lama hanya kamu beritahu sedikit dan hal yang penting kamu tidak beritahu.
Jangan biarkan egomu menghancurkan suatu hubungan.
- 2 Juli 2016 -
- RL -
KAMU SEDANG MEMBACA
You're My Reason
Poetry"Kamu... Adalah alasan dibalik semuannya. Kamu menjadi alasan untuk aku selalu hidup. Aku sampai tidak mengerti kenapa kamu ditakdirkan untuk bersamaku. You'll Always be My Reason" Cerita singkat mengenai kehidupan sepasang kekasih. Ditulis dalam be...