Plot Twist by Leader Denny

175 39 90
                                    

Tajuk: Plot Twist

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Tajuk: Plot Twist

Username: @denny_endy

Bismillahhirrahmanirrahim assallammualaikum guys... bagi yang belum mengenal saya, saya denny  (boleh panggil denny) username Denny_endy buku yang pernah saya terbitkan ialah Arahan Dari Ouija 1, 2, 3 dan 4 the last series...

Hari ini saya nk mengajar cara membuat plot twist

Apa sebenarnya plot twist ni?

Plot twist ini ialah suatu perubahan yg berlaku secara mendadak atau perubahan yg sama sekali tidak dapat di sangka oleh pembaca.

Biasanya plot twist ni digunakan untuk menambahkan tingkat tarikan pembaca, dengan mengungkai sesuatu yg tidak pembaca sangka. Selalunya, plot twist ini disembunyikan atau disamarkan dengan detail lain dalam sesebuah  cerita.

Dalam membuat plot twist, sebenarnya, para penulis bertujuan ingin mempermainakan atau memeningkan pembaca agar, pembaca timbul rasa ingin tahu apa yg akan berlaku pada cerita itu, ada kemungkinan juga jika penulis menggunakan teknik plot twist agar para pembaca tidak akan mudah untuk menyangka sesuatu yg bakal berlaku melainkan pembaca yg pintar.

Antara Teknik Plot Twist yg boleh digunakan ialah

1. Anagnorisis atau pengungkapan.

Satu karakter mengungkapkan jika karakter lain ialah musuhnya. Teknik ini memberi pembaca informasi baru untuk menciptakan suspense dan menimbulkan pertanyaan.

2. Unreliable narrator.

Bahawa penulis cerita selama ini memanipulasi cerita dan memberi informasi menyesatkan kepada pembaca.  Teknik ini digunakan untuk menciptakan suspense, untuk membuat pembaca terus mencari tahu , dan tidak berhenti membaca.

3. Deus ex Machina.

Plot twist ini berupakan kemunculan karakter, event, kemampuan, atau alat baru untuk menyelesaikan masalah yg tidak boleh dipecahkan secara tiba-tiba, dengan cara tak disangka.

Contohnya, seorang budak lelaki berada di gudang tanpa jalan keluar dan dikelilingi musuh dan tiba-tiba ada seseorang muncul menyelamatkannya.

4. Chekhov’s gun.

Pada teknik ini objek atau karakter yang di awal kelihatan tidak berguna, ternyata adalah bagian penting. Kadang ‘chekhov’s gun’ ini tidak muncul lagi atau tidak ketahuan manfaatnya sampai satu ketika tiba di bahagian yang akhir

5. Non-linear narrative.

Cara ini, karakter dan plot diungkap secara tidak urut kronologi. Teknik ini menyebabkan pembaca harus mencari kepingan-kepingan cerita secara berurutan agar segala rahsia cerita dapat diungkaikan

***

Nota dari Denny_endy

Bengkel G2CWhere stories live. Discover now