part 5

6.9K 432 40
                                    

Konohamaru keluar dari kelas setelah mendengar bel istirahat berbunyi, semua murid kelas lain berhamburan keluar kecuali kelas 11 ipa 2

"jadi taruhannya gimana?" tanya Chocho polos

"yah karena seri jadi tidak ada pemenangnya" ucap Boruto santai sambil menaikan kedua kakinya keatas meja dan bersandar dengan kedua tangan menjadi sandaran

"Tidak, tetap harus ada yang menang kita tanding lagi" protes Sarada juga memberi tatapan tajam pada Boruto yang menutup matanya

Boruto membuka matanya sebelah menatap gadis yang sudah berdiri di depannya itu

"kau ingin tanding apa?" tantang Boruto percaya diri

"karena pelajaran selanjutnya olahraga dan kudengar lee sensei juga tidak masuk " ucap Sarada dengan ekpresi menantang

"jadi?" tanya Boruto agar Sarada melanjutkan ucapannya

"aku ingin kita tanding egrang" tantang Sarada dengan seringainya

"egrang" gumam semua murid tidak menyangka,pasalnya permainan egrang tidak mudah seperti yang terlihat dibutuhkan keberanian dan keseimbangan dan butuh waktu yang tidak singkat untuk menguasai permainan itu

Boruto tersenyum dan berdiri wajahnya ia dekatkan dengan Sarada membuat gadis itu sedikit mundur
"baiklah jika itu mau mu putri"

~~~~~~~~~

seorang wanita berambut pink sedang memainkan ponselnya sambil berjalan dilokasi syuting suaminya hingga dia menabrak seorang wanita lainnya berambut merah panjang dengan kacamata yang juga merah

"maaf aku tidak sengaja, apa kau baik baik saja? " ucap wanita berambut pink itu sambil membantu wanita yang terjatuh karena dirinya

"tak apa aku baik baik saja" wanita merah itu berdiri dan betapa kagetnya dia ketika melihat wanita berambut pink itu

"Sakura"

"eh,Karin"

wanita yang diketahui bernama karin iti tersenyum sinis pada Sakura, Sakura juga tak ingin kalah dia melempar senyum yang sama

"saya sangat terhormat bisa bertemu denganmu nyonya uchiha"
"yah saya juga senang bisa bertemu kembali denganmu"

~~~~~

"Woy bolt lu emang bisa main egrang?" tanya Inojin sambil bersandar pada loker begitu Shikadai dan Mitsuki mereka menatap Boruto seperti menanyakan hal yang sama

para siswa kini sedang berada diruang ganti untuk mengganti seragam dengan pakaian olahraga mereka

"jangan meremehkan Uzumaki Boruto" jawab Boruto yang sedang memakai sepatu

Mitsuki mengeluarkan sebuah kandang dari lokernya lalu duduk disamping Boruto

"jir, lu ngapain bawa ular segala sih mit?" tanya Shikadai dan kedua temannya mengganguk

"gue kasian kalau si snacki sendirian dirumah" ujar Mitsuki

"lah kan ular lo banyak jing" ucap Boruto

"mereka dijual sama papa orochimaru" ujar Mitsuki dengan wajah memelas

"jadi sekarang ular lu tinggal satu?"tanya Inojin dengan alis yang naik sebelah

Mitsuki mengangguk lalu berdiri diatas kursi panjang diruang ganti itu" ya, jadi mulai sekarang gue akan sisihin uang jajan gue buat beli ular ular lain dan gak akan gue biarin si orochimaru itu menjualnya lagi" ujar Mitsuki dengan penuh semangat dan tangan yang mengepal keatas

Brandalan Vs SelebgramTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang