" hallo niel "
Ucap Steffy yang sedang menelpon Daniel yang sedang berada di kota." iya fy, kenapa? "
Jawab Daniel di seberang telpon.Steffy menghela nafasnya dalam-dalam dan menghembuskannya dengan kasar.
" kalian udah otw kesini ya? "" iya nih, baru keluar komplek rumah Zhara. Tejo gak bisa ikut, diomelin nyokapnya karna bentar lagi kan dia UN haha "
Kata Daniel tertawa hambar." eh, gitu ya? O-oke deh, Hati-hati ya kalian "
" btw, lo kenapa dah? Kok kayak aneh gitu? "
" mm, jadi gini niel "
Ucap Steffy dengan ragu-ragu ingin menjelaskan apa yang baru saja terjadi.Andre yang tidak sabaran dengan penjelasan daei Steffy, langsung merebut handphone yang digenggam Steffy.
" oke, mending lo minggir dulu deh sebelum ke jalan raya. Lo dengerin baik-baik. "
Perintah Andre." oke oke "
" udah nih, cepet jelasin, bentar gue speaker dulu nih biar pada denger "" jadi, kita bertiga disini nginep dirumah Ibu Siti, u know lah yang jualan warkop itu. Nah anaknya itu bilang ke kita pagi-pagi tadi, katanya kita gaboleh nginep disini lebih dari dua hari. Kalo sampe kejadian, gue, Steffy dan Farel. Maupun kalian yang ada di kota, bakalan celaka. Dan kasus yang menimpa Sarah salah satunya itu adalah pancingan supaya kita masuk ke permasalahan ini. Kita masuk ke misteri ini. "
Jelas Andre panjang lebar.Daniel, Mila dan Zhara paham apa yang dijelaskan Andre. Sedangkan Surya hanya bengong memikirkan sesuatu. Entah dia paham atau tidak.
" busettt dah, kita anak sekolahan dipenuhi rasa misteri huu, hantuuuuu~ "
Kata Surya dengan suara yang sengaja dibuat untuk menakut-nakuti.Mila yang duduk di kursi belakang dengan Surya hanya bisa melirik sinis.
" gak lucu Sur, Masalahnya, Tejo sekarang ini lagi di kota, sedangkan kita semua nanti ada di desa. Kita harus gimana? Mau balik lagi ke kota nemenin Tejo? Atau tetep susul Andre kesana? "" gue rasa, kalian tetap di kota aja. Gue pengen tau bakalan ada kejadian apa selama kalian di kota? Biarin kita bertiga yang urus ini semua disini. Tenang, bakal gue kasi bekel kok ke kalian "
Jawab Farel di telpon." oh? Yaudah, gue juga takut kenapa-napa itu si Tejo. Kita semua bakal nginep dirumah Tejo. Pokoknya kita semua ini kemana-mana bakalan bareng-bareng terus. Lo disana bertiga jangan sampe lengah ya. Steffy kalo lagi gak pms, banyakin ibadah ya, perkuat lagi iman, ilmu nya. Gue tau lo semua itu kuat. "
Ucap Daniel, yang mungkin terlihat bawel. Karena selama ini Daniel dikenal dengan orang yang pendiam, selalu jadi penengah dan selalu ribut dengan Surya masalah apa saja.***
" van, mama sama papa mau kerumah Om Wisnu dulu ya, anaknya mau lamaran. Kamu dirumah aja, semingguan kedepan kamu harus fokus, supaya bisa masuk Universitas yang kamu mau. Mama percaya sama kamu. Oiya, Zhara tumbenan gak ada kabarnya? Kemana dia? Kalian baik-baik aja kan? "
Tanya Maria, mamanya Tejo." eh? Iya baik-baik aja kok, gak ada masalah apa-apa. Mungkin efek Tevan belajar buat UN jadi kayak jarang megang hp gitu, but, everything is ok "
" ok, i trust you Tev! Mama jalan dulu yaa "
" take care mom! "
***
Brakkk
Suara pintu terbuka dengan keras membuat Tejo yang sedang belajar sambil mendengarkan musik seketika terlonjak dari tempat duduknya.
" oh fu*k shit! Siapa sih anjir "" samlekom Tejoo!!!! Lo dirumah kagak sehh?? Untung gue punya kunci rumah lo hehehe "
Teriak Surya dengan suara yang menggelagar seisi ruangan.Tejo yang dengan terburu-buru menuruni anak tangga menyaut
" woy!! Kan lo bisa telpon gue dulu! Gausa berisik di rumah gu- eeehh!! "
Tejo terguling dari atas hingga lantai dasar tangga." Tejoo!!!!! "
Semua menghampiri Tejo yang sudah meringis kesakitan dan mengangkat tubuhnya ke Sofa." lo gapapa kan?? Sakit gak? Ada yang patah tulang gak? Gak gagar otak kan?? Masih nafas kan? "
" bacot sur "
" hehehe "
" padahal gak ada angin gak ada apa, tau-tau jatoh "
" kurang hati-hati lo!! "
" gak, sebenernya tadi gue liat.... "
-TBC-
hehe
Thankyou ya!! Semoga kedepannya makin banyak yang read, vote dan Comment di Story Wp yang aku buat ini.Minal Aidzin Walfaidzin
Mohon Maaf Lahir dan Batin
Maaf Telat ya guys!!
![](https://img.wattpad.com/cover/115131645-288-k84596.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
My Mystery School 2 (Don't Look Back)
TerrorAndre dan kawan-kawannya kembali berurusan dengan sebuah misteri. Terjebak di sebuah Villa yang terbilang sangatlah angker. Sarah, adik kelas yang dicap sebagai ' anak aneh ' meminta pertolongan ke Andre dkk, karena arwah di Villa tersebut selalu m...