"Luke."
Aku melihat gadis di depanku ini menyebut namaku,dan aku langsung menariknya ke dalam pelukan ku.
Ini nyata.
Dia nyata.
Ini bukan halusinasi ku.
Aku benar-benar menemukan nya.
Aku menemukan gadisku,aku menemukan Rainella ku.
Aku tersenyum lega sekaligus ingin menangis ketika menyadari bahwa gadis yang selama ini aku cari tengah berada di pelukan ku.
"Maafkan aku,Rainella. Aku tidak menyangka bahwa semua nya akan seperti ini. Maafkan aku,Rain. Sekarang aku kembali,aku akan mencoba untuk memperbaiki mu,memperbaiki hubungan kita. Maafkan kebodohan ku,Rain..." ucapku parau,aku memeluknya erat,takut bahwa ia akan lari dariku lagi.
Rain tidak bereaksi,ia hanya diam,tidak memelukku balik.
Dan kemudian ia mendorong ku menjauh dari tubuhnya.
"Don't,just don't,Luke." ucapnya dingin sambil mendorongku.
Harus kuakui,ini sangat sakit.
Aku merasa ditolak.
"Rain,aku tau kau marah denganku,aku tau kau terluka,aku minta maaf. aku sungguh-sungguh minta maaf sayang. beri aku kesempatan kedua..aku ingin memperbaiki hubungan kita,aku ingin memperbaiki hati mu yang telah patah karena ulahku,aku ingin memperbaiki dan menebus segala kesalahanku. Maafkan aku,Rain..." ucapku parau. hell,aku bahkan merasa bahwa aku akan menangis sebentar lagi.
Rainella adalah kelemahan terbesarku.
Aku melihat mata biru nya,tidak ada emosi yang bisa ku baca disana.
Mata itu dingin.
Tidak ada lagi percikan rasa cinta dan bahagia disana,yang ada hanya sorot mata dingin dan tidak terbaca.
Rain ku...ia berubah...
"I'll try to fix you,Rain..i love you so much." ucapku sambil mengenggam tangannya. ia menatapku,lalu menatap tanganku,dan kemudian ia mengibaskan nya.
"But darling,you can't be fixed by the same person who broke you." Ucapnya dingin,dan kemudian ia berjalan meninggalkan aku sambil terus menghisap rokok nya.
Hancur.
Hatiku hancur.
Tapi aku tidak akan menyerah.
Aku akan memenangkan hati Rain lagi.
Aku yakin,bahwa sikap Rain tadi hanya sebagai tameng,untuk melindunginya dari rasa sakit lagi.
Ia membangun tamengnya itu,untuk melindungi dirinya dari rasa sakit.
Dan aku berjanji,aku akan meruntuhkan tameng milik Rain,dan aku akan menjadikan diriku sendiri sebagai tameng nya.
Aku ingin melindungi nya.
Aku tidak akan meyerah.
*****
KAMU SEDANG MEMBACA
Looking for Rainella
Fanfiction"Dimana kau? Maafkan aku,Rainella. Aku tidak menyangka bahwa semua nya akan seperti ini. Maafkan aku,Rain. Sekarang aku kembali,aku akan mencoba untuk memperbaiki mu,memperbaiki hubungan kita. Maafkan kebodohan ku,Rain." - Luke Hemmings "But darling...
