24

16.8K 2.6K 551
                                    


sebelumnya gua mau negasin, karna mungkin kalian ada yang ga liat papan pesan

gua bikin cerita ttng mental ilness bukan sekedar cerita,

tapi juga mau berbagi,

gua mau kalian sadar kalau masih banyak yang lebih sulit dari kalian, mau bikin kalian tambah bersyukur jadi diri kalian sendiri, mau bikin kalian bisa nunjukin jati diri ke orang lain yang ngerendahin kalian

ini gua tulis sebagai ucapan terimakasih sebesar besarnya untuk kalian semua yg sering ngasih semangat ke gua, naikin mood gua lewat komentar kalian,

jadi tolong jangan ambil buruknya, jangan tiru hal semacam cutting, atau hal hal yg nyakitin diri kalian sendiri

plis banget :(( , gua jadi ngerasa bersalah kalau ada dari kalian komen mau cutting kayak hana atau apalah..

cerita ini dibuat supaya kalian merasa berharga, bukan buat nyakitin diri sendiri, jadi tolong ambil pelajarannya aja ya 💜

###











bagaimana rasanya tidak mendapatkan kasih sayang sama sekali?

bagaimana rasanya menjadi orang yang harus berjalan sendiri?

hana,

gadis itu pernah berada di titik dia ga percaya tuhan itu ada, karna terlalu banyak hantaman keras yang menyakiti hatinya

gadis itu terus mencoba memikirkan banyak kelebihan kelebihan nya,

menghitung jumlah teman yang menjenguknya ketika sakit,

atau

mengetes berapa orang yang akan merespon hana di grup chat

hanya demi memperkuat dirinya sendiri, menyakini bahwa ada alasan untuk melanjutkan hidup

teman teman nya.

mengumpulkan hal hal yang patut hana syukuri, dan menjadi alasan dia untuk terus percaya tuhan menyayanginya

tubuh lengkap, panca indra yang masih sehat, dan dirinya yang masih sekolah

iya, hana punya banyak hal yang harus di syukuri walaupun hakikat nya setan terus menggoda,

menanamkan pikiran negatif bahwa dunia membencinya

membuat dirinya terlalu fokus pada luka hingga dia benci dengan Tuhan yang memberinya takdir seperti ini

maka dari itu kenapa pemuka agama selalu berkata bahwa

keseimbangan tubuh manusia sesuai dengan tiga unsur penting,

pikiran, jasmani dan rohani

pikiran diberi makan dengan ilmu

jasmani di beri tenaga oleh makan dan minum 

rohani di perkokoh karna keimanan

tiga tiga nya harus seimbang, tidak boleh ada yang kurang atau lebih

kita bisa mencari contoh lain seperti ;

para ilmuwan yang bunuh diri,

mereka punya ilmu, mereka punya cukup uang untuk makan, tapi mereka tidak memiliki iman hingga mengakhiri hidup dengan cuma cuma

inilah kronologi yang banyak terjadi di zaman millenium seperti sekarang

maka dari itu jika kalian mulai goyah, mulai merasa menjadi orang yang paling tidak berguna, orang yang sangat sangat sial, coba kalian pikirkan apa yang kurang dari ketiga unsur itu

KENTANG ☑️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang