"Bukan apa yang kamu cari selama ini tapi apa yang kamu hasilkan selama ini yang akan dipertanyakan kelak"
---
Air Mata Surga
______________________Satu lagi yang bisa pelajari dari cinta.Bahkan istilah sederhana itu dapat merubah hal sekeras apapun.Bahkan ada juga istilah 'dibalik pria sukses pasti ada wanita hebat dibaliknya'
Tapi tidak selamanya juga merah muda itu melambangkan cinta,contohnya Radit bermula dari abu-abu perlahan menjadi terang dan mengikis sebagian besar kegelapan dan kesuraman dalam hidupnya.
Terkadang jalan hidup itu memang agak rumit,ada kalanya kita harus mendengarkan berbagai asumsi orang untuk kita,tapi ada masanya juga kita tidak perlu mendengar spekulasi mereka tentang kita.
Sebenarnya mereka itu tidak tahu apa-apa tentang hidup kita,hanya sekadar gosip yang mereka tahu.Bahkan gibah seseorang itu lebih pedih,walaupun kenyataannya iya tapi apa harus dibeberkan sejakad antero.
Yang tahu baik atau buruknya seseorang itu ya hanya orang tersebut.Tidak salah jika sesama manusia saling mengingatkan dan menegur jika keterlaluan,tapi itu semua ada batasannya.
Tidak semua orang memiliki sifat yang sama jadi berhati-hatilah dalam mengkritik orang.Mungkin ada orang yang hanya diam jika dikatain apapun oleh orang lain tapi ada juga yang langsung bertindak karena sudah gerah dan jengah.
Kerasnya batu dapat dihancurkan dengan tetesan air.
Kerasnya hati dapat dikikis dengan kasih sayang dan kerasnya watak bisa dihancurkan karena kebiasaan.Seperti kata pepatah jawa 'witing tresno jalaran soko kulino' yang artinya 'mencintai itu karena terbiasa'
Sadar atau tidak terkadang hal itu memang benar adanya,tidak monoton dalam hal cinta tapi berlaku dalam berbagai hal.
Itu adalah penampakan hantaran Radit yang akan dia bawa nanti malam.Tidak,bahkan tinggal menunggu jam saja karena sekarang sudah ba'da magrib dan ba'da isya dia beserta keluarga besar akan datang.
Tidak terlalu banyak keluarga besarnya yang ikut,hanya Meta,Salma keluarga Soni dan keponakan ayahnya yang ada dimalaysia dan baru dia beri tahu tadi siang,untunglah mereka bisa langsung datang.
"Radit udah besar aja,kayaknya baru kemaren kakak tinggal sekarang kakak kalah,"kata Zuara kakak sepupu Radit yang datang bersama suami dan ketiga anaknya.
"Kakak sibuk diMalaysia jadinya nggak tau perkembangan Radit,"celetuk Radit bergurau.
Zuara mendongak karena memang tingginya hanya sebatas dada Radit dan menatap mata elang Radit dengan rasa bersalah,"maafin paman Adam ya Dit,kakak nggak nyangka jalan fikirannya seperti ini."
KAMU SEDANG MEMBACA
Air Mata Surga ✔
Fiksi Umum[Selesai] Bagi seorang Raditya Anugerah yang terlahir dengan harta berlimpah, mendapatkan apa yang dia inginkan bukanlah perkara rumit. Kehidupan Hedonisnya membuat semua hal yang dilarang agama menjadi kebiasaan yang rutin dilakukan. Dosa! Bukan se...