Aku tidak pernah diberi keikhlasan saat senyum tersirat manis dibibirmu bukan karena aku.
-DevDevan, Daffa, dan David saat ini sedang menikmati bakso traktiran Devan dikantin sekolah, pajak menang ujar mereka.
"Bro pulang sekolah kagak ada rencana mau kemana gitu?" kata Daffa sambil membelah Pentol super gede nya.David mengangguk angguk "Gue balik sekolah mau jalan bareng doi gue" sambil menyeruput es tehnya.
Daffa yang mendapat jawaban seperti itu tak segan menjitak kepala David yang sombong karena telah punya pasangan, ya Angel.
"sombong amat! Jadi pacar aja belom lo Vid udah belagu"David yang tidak terima langsung membalas jitakan dikepala Daffa. "enak aja lo main jitak kepala Justin Biber, lo iri kan? Sapa suruh lo play boy semua lo embat kan kan kagak ada lagi yang mau sama lo" balas David.
"Yee Justin biber palalu, sorry ye Cewek gue tuh pada ngantri dimuka rumah gue, tinggal pilih gue mah" Kata Daffa sambil merapikan ramputnya agar terkesan cool.
Devan yang menyaksikan dua orang sahabatnya ini hanya terkekeh geli,
"Bangga lo jadi play boy Daf?" akhirnya Devan membuka suara."Ck, gue mah kagak pernah didukung sama lu pada, terpojokkan mulu, sakit nih hati Aliando" Dengan berlagak sakit hati Daffa sambil meletakkan tangan dibagian organ hatinya terletak.
"iyain biar si Aliando seneng" ucap David sambil terkekeh, menyudahi perkelahian kecil hari ini.
💛💛💛
"Cie yang udah famous" ucap Angel menggoda Kayla yang sedang menonton kakel main basket dikursi dekat lapangan.
"Paan sih Ngel!" ucap Kayla tak mengubris.
"Btw kata bokap gue, Makasih udah buat nama SmaVenNala makin bagus, and seperti biasa siswa yang berhasil naikin nama SmaVenNala bakal dapet tiket liburan ke Bali buat akhir semester entar Kay"
"OMG!, seriusan nih Kay? Arghhh akhirnya gue bisa ngerasain liburan ke Bali, setelah sekian lama gue berhalusinasi keindahan Pantai Bali." sahut Kayla antusias yaa sangat antusias bahkan.
"lebai amat siii, gemes gue liatnya" ujar Angel sambil mencubit pipi Kayla.
Kayla terkekeh senang "Gue gak sabar Ngel, hhee".
"Otomatis dong nih lo bareng Devan, ciee yang bakal liburan bareng!" goda Angel lagi.
"Angell ihh, Lo ikut dong iya kali gue berdua aja gak asik lo ikut kan Ngel? Ikut dong yakan hm hm!" dengan mengakat angkat kedua alisnya.
"iya gue ikut"
Bugggggh
"Kayla!"Suara Bola basket yang mengenai Kepala Kayla terdengar nyaring diiringi suara teriakan panik dari Angel.
"Buruan Ka! Bantuin gue!" teriak Angel benar benar panik mendapati Kayla yang pingsan dan Jidat yang memerah akibat kerasnya bola basket yang tak sengaja terkena Kayla.
Seorang Kakel beperawakan tinggi dan gagah menggunakan kaos basket dengan nomor punggung Delapan menggendong Kayla gesit menuju UKS.
"Maaf gue tadi gak sengaja" ucap Kakel itu setelah meletakan Kayla dikasur UKS, dia merasa bersalah karena terlalu emosi saat bermain tadi sehingga lemparannya tak terkontrol.
"Iya ka gak papa yang penting lo udah mau tanggung jawab" jawab Angel sambil melonggarkan dasi Kayla dan membuka minyak kayu putih.
Namanya juga SmavenNala hal kecil apapun pasti tersebar dengan cepat, bahkan berita Kayla yang pingsan karena terkena bola, sekarang siapa yang tidak tau Kayla, seorang gadis yang mengharumkan nama sekolah tercinta seIndonesia itu.
Devan yang tak sengaja mendengar berita itu dari para cewe rumpi didekat koridor langsung berlari secepat Kilat menuju UKS, ya dia khawatir gadis musuh tersayangnya yang selalu menyebutnya Devil itu kenapa kenapa.
"Makasih ya ka! Lo udah repot repot bawa gue keuks" ujar Kayla setelah berhasil sadar dari pingsannya.
"Lo cantik ya Kay, padahal abis pingsan" goda kakel itu.
Kayla yang digoda berhasil blushing pipinya memanas bibirnya tak mampu mendustakan perasaannya lekukan tipis terlihat saat itu.
"Pipi lo kenapa? Kena bola juga ya tadi?" tanya Kakel itu lagi.
Kayla sesegera mungkin menutupi kedua pipinya karena merasa malu.
"eng enggak ka" ucapnya"kok merah gitu?
"biasa kak Blushing dia tu" sahut Angel
"Hhahahaha, lo gemesin Kay" ucap Kakel itu terkekeh geli.
Devan yang niatnya hendak melihat kondisi Kayla, terdiam kaku didepan pintu uks kehadirannya tidak disadari oleh tiga orang manusia didalamnya. Niatnya diurungkan tangannya mengepal entah karena marah atau mencoba menahan emosinya.
TBC
Umm gess gimana?
Doakan aja semoga Devan bisa menahan amarahanya ya.
Next part kalian harus pantauu gak boleh kelewatan satu part pun yaa
Salam manis Author
Ketik gess bintangnya ya hhhee
👇👇
KAMU SEDANG MEMBACA
The Toxic Boy
RomanceSebal, cemburu, gundah, sakit hati, bahagia, semua tentang rasa itu sering kali Kayla rasakan untuk bertahan dalam setiap gelombangnya kehidupan menghadapi sikap seorang laki laki yang dia harapkan, yang dia cintai, meski sikap, perkataannya dan pem...