Ada hal-hal yang memang harus di perjuangkan.
Apa yang kita alami tidak sepenuhnya keinginan kita, ada hal yang memang sudah menjadi takdir dan ada hal yang memang tidak sengaja terjadi pada diri kita. Hidup tentang naik dan turun, sedih dan bahagia. Kita memang butuh dirangkul, untuk terus berada dialur yang menurut mereka baik. Tapi kita berhak mengambil keputusan, dan ambil satu yang akan kamu perjuangin dan pergunakan waktumu.
Kita akan sampai difase yang kehabisan cara untuk memenangkan sebuah peran. Ingatlah, usahamu telah banyak. Jangan berpikir untuk berhenti dan menyerah. Di suatu waktu kamu akan menyesal ketika tidak melanjutkan. Karena memang, berjuang adalah seni untuk melanjutkan.
_Healingbywriting
Hidup kita berbeda dengan orang lain, waktu yang kita pergunakan juga berbeda dengan orang lain. Saat kamu tau apa yang membuat kamu ingin mendapatkan, maka kamu akan tetap berusaha untuk terus memperjuangkan.Diri kita adalah tanggung jawab kita, selesaikan apa yang kita pilih dan terus berjuang ketika dalam pilihan.
KAMU SEDANG MEMBACA
Healing By Writing
Non-FictionDi Cetak Berisi 152 halaman dengan enam catatan perjalanan :( mengenali diri sendiri, peran hidup & meningkatkan diri, bakat & mimpi, cinta, komunikasikan setiap hal dan pola pikir). Penulis : Emmy Siska Judul Buku : Healing By Writing Ketebalan : 1...