Menikah siapa yang tak ingin menikah apa lagi dengan pria atau wanita pilihan hati,tapi jika yang terjadi adalah pernikahaan yang awal nya dari perjodohan orang tua atau sahabat apa akan berakhir bahagia atau malah sebaliknya penderitaaan yang di dapat.
"Ya,aku pernah gagal dalam suatu pernikahan dimana usia pernikahan ku hanya hitungan bulan.karna ibu mertua sangat menentang hubungan kami dan akhirnya dia memilih menceraikan aku secara sepihak.sakit sekali tapi aku lebih sakit lagi melihat kedua orangtua ku menangis malu dan benci dan akhirnya aku nekat pergi meninggalkan mereka agar berkurang beban mereka dan di sini aku saat ini di depan cermin besar dimana di gedung sebelah acara akad yang sudah di mulai tampa ada mempelai wanita"
Lalu aku mendengar orang masuk dan aku menoleh."May,kau".ucap ku melihatnya memandang ku lalu mendekat dan akhirnya memeluk ku.
"Selamat ya,akhirnya kita jadi saudara.aku bahagia sekali Re".ucap nya.
"Aku,yang seharusnya berterima kasih pada mu telah memberikan kakak mu untuk jadi suami ku hemm".ucap ku menatap nya tak lama Ane ,Susan Alee dan terakhir Bams.datang.
"Kalian datang juga terima kasih".peluk ku lalu mereka memeluk ku.
"Bolehkah,aku membawa mu lari sini Re".aku dan yang lain menoleh terkejut dengan apa yang Bams ucap kan.
"Bodoh,mana mungkin apa kau ingin di suntik mati oleh suami nya kini dia syah jadi istri Docter tampan itu".ucap Alee memukul kepala Bams dan Bams hanya meringis saja.
"Apa,sudah syah ya.waaaa ayo bawa dia keluar". ucap May.
Lalu mereka mengantarku ke depan menemui mempelai laki-laki .aku grogi bukan karna aku akan menemui pria yang mampu membuat ku jatuh cinta tapi karna ini pernikahan ke dua ku dan mungkin saja bisa berakhir sama.aku berharap ada Keajaiban dalam pernikahan ku ini.saat aku masuk Aula semua menatap ku tak berkedip dan Ane ,Susan saling cubit.
"Rere,jarang terlihat bermake up tebal jadi semua menatap nya cantik sekali kan".ucap Ane.
"Iya,hemmm aku harap pria ini bisa buat hidup Rere berwarna lagi".ucap Susan.
"Pasti,aku Jamin kakak ku.akan buat Rere bahagia karna aku tau siapa dia ".timpal May aku menatap nya dengan senyum ringan ku.
Lalu saat aku sudah di hadapan Davien dia menatap ku dengan senyum.lalu menyematkan cincin dan mencium dahi ku dan kemudian dia mencium bibir ku di depan keluarga besarnya dan teman-teman ku.
Acara selesai dan kami berdua langsung menuju rumah pribadi milik Davien bukan bukan rumah Asli Davien itu sengaja dia beli untuk ku kata nya saat mau pergi.di perjalanan pulang kami sama-sama Diam tampa ada yang ingin di katakan aku masih menggunakan gaun pengantin ku. saat sampai aku keluar Davien berdiri di depan mobil menunggu ku dia menatap ku yang masih melihat rumah besar di depan ku.
KAMU SEDANG MEMBACA
THIS IS ABOUT ME
Romanceini kisah ku,kisah hidup ku.kisah perjalanan cinta dan kehormatan.aku dulu tidak mengerti apa itu"mbok,di delok unggah ungguh,toto kromo,lan drajat".ucapan orangtua yang tak ku dengar bukan tak mau dengar hanya saja aku pikir kita hidup udah di jam...