Happy Reading!
“Aku takut. ketika mengatakan yang sesungguh nya, mereka semua menjauh bahkan keluarga ku sendiri.”
Diandra Aneska Abilla.
_________________ ׂׂૢ་༘࿐__________________
Bel pulang sekolah sudah berbunyi, Diandra di tuntun pulang bersama dengan Alingka dan Alesha.
“Lu mau pulang?” Tanya Elang yang tidak sengaja melihat Diandra, Alesha dan Alingka.
“Iya, gua mau anterin Diandra pulang.” Balas Alingka.
“Gua aja.”
“Eh, emang lu tau rumah Diandra?” Tanya Alingka sedikit meremehkan.
Elang mengangkat sebelah alis nya,
“Tau lah, emang lu doang?” Balas Elang seraya menarik Diandra untuk ikut bersama nya.
“Eh, gak usah gua pesan grab aja.” Sela Diandra cepat.
“Gapapa kali Dra.” Sahut Alingka.
“Tau nih, bareng Elang aja.” Sambung Faqih.
“Yaudah deh.”
Pada akhirnya mereka mulai berjalan setelah pamit kepada teman teman nya, selama perjalanan Diandra diam begitu pun Elang.
Elang mulai memberhentikan motor nya di sebuah taman, Diandra yang melihat bingung, untuk apa dia di bawa ke sini? Diandra turun disusul Elang.
“Kita ngapain ke sini?” Tanya Diandra yang masih bingung.
“Mau main aja sama lu, gak boleh?” Balas Elang yang sudah duduk di ayunan.
Diandra mengikuti Elang dan melakukan hal yang sama, Diandra kembali terdiam.
“Lu kenapa?” Tanya Elang.
“Gua gapapa.” Balas Diandra.
“Gausah bohong, gua tau ada sesuatu dari diri lu yang lu sembunyiin.” Tutur Elang.
“Banyak.” Seru Diandra dengan tersenyum.
“Mau cerita?” Tawar Elang.
Diandra tersenyum menanggapi ucapan Elang, Diandra melihat langit yang kian menggelap, seperti nya akan hujan.
“Mau ujan.” Gumam Diandra yang masih terdengar oleh Elang.
“Pulang sekarang aja ya.” Balas Elang.
“Duh.”
“Kenapa?” Tanya Diandra.
“Gua lupa kalo lu lagi sakit, jadi seharus nya gua gak bawa lu kesini.” Balas Elang dengan perasaan tidak enak.
“Gapapa kok.”
“Pulang yuk.” Ajak Elang.
Diandra mengangguk. sebelum menaiki motor, Elang memberikan jaket nya kepada Diandra.
KAMU SEDANG MEMBACA
ELANG
Teen Fiction_________________________ //__________________________ {DON'T COPY MY STORY!!!CERITA INI MURNI DARI PEMIKIRAN SAYA!!!} {WARNING!!!TULISAN MASIH ACAK DAN BELUM RAPI!!!} _________________________ // __________________________ Prolog Elang Arta Sa...