" selamat siang "
terdengar sapaan seorang pria, bertubuh atletis berdiri tepat di samping meja dimana kami duduk, wajah itu terlihat tidak asing oleh ku, pria tersebut datang dengan merangkul pria lain.
" siang " jawab mr bright
" sorry, apa sudah menunggu lama ?" tanya mew
" kami belum lama duduk " jelas bright
bright melirik ke arah singto berdiri, kali ini mew datang bersama singto, tak menunggu waktu lama mew memperkenal kan singto kepada bright
" ini kenalkan singto "
mereka pun berkenalan satu sama lain, bright beranggapan bahwa mew belum mengenal gulf, dengan santai dia mecoba mengenalkan gulf
" mew, kenalkan ini gulf"
" saya sudah mengenalnya" ucap mew
" kok bisa?" tanya bright
" iyaaaa"
"kami kenalan kemarin di tempat makan " ucap gulf
senyum dari wajah mew keluar seolah ingin mengoda gulf, tak ingin di dahului oleh mew, gulf memotong pembicaraan, semua rasa bercampur di kepala nya , kesal karena bertemu dengan mew lagi, marah kenapa harus dengan mew, namun gulf mencoba profesional dan bersikap biasa saja namun sebenarnya dia merasa tidak nyaman.
makanan baru di sajikan ke meja makan, bright melihat gelagat gulf yang tidak begitu nyaman di lihat oleh mew
" kalau kamu benar kenal dengan gulf, kenapa kamu tidak meminta secara langsung ?"
" maksud nya?" ucap mew pura - pura tak tahu
" maksud nya kenapa kamu tidak bilang sama gulf langsung untuk menuliskan kisah mu?"
" heeeeeyyy come on, kisah ku gimana?" tegas mew
" bukan nya kamu kesini ingin minta di tuliskan cerita cinta mu bukan ?"
" ya nggak lah " tolak mew tegas
" lalu?" tanya bright
" gimana mau tulis cerita cinta orang yang aku aja jomblo " jelas mew
singto tak tahan ingin memberikan komentar nya kenapa mew sampai jomblo di usia nya yang sudah tidak remaja lagi
" ya gimana nggak jomblo, sendiri nya kerja mulu " jelas singto
" gini - gini aku jelaskan, aku ingin ketika nanti aku memiliki kekasih, aku ingin dengan orang yang tepat" jelas mew
gulf nggak peduli apa yang mereka bahas, hingga akhirnya dia merasa perlu untuk angkat suara
" jadi cerita siapa yang harus saya tulis?" tanya gulf
" saya " jawab singto
" baik lah, kapan kita set waktu untuk meeting? kalau bisa dengan pasangan nya ya!" jelas gulf
" okey, nanti saya atur " jawab singto singkat
" berarti next meeting saya akan bawa kan kontrak kerja sama nya ya!" ucap gulf
"baik " jawab singto setuju
" nanti untuk awal saya mungkin akan mencetak 1000 eksemplar terlebih dahulu " ucap bright
" okey nggak ada masalah , tapi gini gulf, saya itu sangat sering di kantor karena saya dan pasangan kerja di kantor yang sama hanya beda bagian saja, untuk mempermudahkan kami, bagaimana kalau kita meeting nya di kantor saja" jelas singto
" baik kalau seperti itu, kapan waktu kosong nya Mr singto nya?"
" lusa bagaimana ?" jawab singto
" okey "
KAMU SEDANG MEMBACA
unreachable
Storie d'amoreMew suppasit seorang CEO Music Company yang bernama MSS, karir cemerlang, popularitas serta harta yang berlimpah, membuat nya sering di nilai sombong dan sok. Sedangkan gulf kanawut, seorang penulis novel romantis dengan kemandirian yang dia milik...