_ _ _
Maaf terdapat kata-kata yang kasar.
"Al! Ayo bangun." Sahut Risa.
Alisa tidak menjawab, dan masih terlelap tidur.
"Cepatt bagun All, nanti kamu kena hukum loh kalo ga sholat subuh." Risa yang berusaha untuk membangunkan Alina.
"Hmmm." Alina yang tidak peduli dengan sekitarnya memilih untuk tetap tidur.
"Ihhhh ALINAAAAAAAAAAA!!" Bentak Risa sambil menggoyangkan tubuh Alina.
"Aduhhhh apasihhh bang**" Reflek Alina yang langsung terbangun.
"Astagfirullah mulut kamu Alina." Risa terkejut.
"Bodo amat lah, pergi sana! Ganggu orang tidur aja si." Kembali tidur.
"Ya Allahh, ni cewe apa cewe si, kasar bangett. Inget ya Alina kalo kamu masih ga bangun juga bukan urusan aku ya, bye!" Risa yang emosi langsung pergi meninggalkan Alina.
"Hnphh, iyaa-iyaa! Bacot banget si."
"Huuhh Alina jahat bangett TT" Risa yang marah sekaligus sedih.
Tidak sengaja bertemu dengan Tika dan Mala.
"Aduhh kok kamu sendiri? Si anak brutal itu mana haha" Ejek Tika.
"Anak brutal? Maksud kamu Alina?"
"Iyaalah Siapa lagi."
"Hm dia-" terpotong karena tiba-tiba pengurus asrama datang dan menyuruh cepat mengambil aur wudhu dan pergi ke aula untuk sholat berjamaah subuh.
"Ayoo semuanya cepatt!"
"ayo Tik, nanti kita di hukum lagi." Sahut Mala.
"Iyaa iyaa."
"Aduhh Alina gimana ya, semoga aj itu anak cepat bangun deh." Cemas Risa.
Mereka semua telah berkumpul di Aula dan akan melaksanakan sholat subuh berjama'ah. Disamping itu pengurus asrama mengecek satu-satu asrama dan mendapati seorang santriwati yang masuh tidur.
"HEII BANGUNN!" Ucap Pengurus Asrama itu.
Alina tidak menjawab karena masih terlelap tidurnya.
Pengurus asrama itu menggelengkan kepalanya, lalu langsung menyiram Alina dengan air segayung.
"Anj****!" Reflek Alina yang terkejut dan langsubg bangun.
"Astagfirullah, mulut kamu itu ga terdidik ya, cepat bangun dan ambil air wudhu!" Tegas Pengurus tersebut.
"Aduh mampus gue, pengurus asrama nih, bisa mati gue kalo sampe di hukum lagi."ucap Alina dalam hati.
"Ayoo tunggu apa lagii!."
"I-iyaa!." Alina langsung bangun dan bergegas mengambil air wudhu.
(AULA)
"Aduhh gue lupa caranya wudhu, tapi ahsdahlahhh yang penting cuci muka aja." Alina yang bergegas.
Akhirnya Alina ikut sholat berjama'ah di aula.
_
_
_Setelah shalat berakhir, Alina masih saja sujud.
"Loh Alina kok masih sujud si?" Gumam Risa.
"Ihh Alina bangunn!" Risa yang cemas.
Ngroooo,,,nkrooo,,(suara dengkur Alina).
KAMU SEDANG MEMBACA
Santri Cool
Teen FictionAssalamu'alaikum wr.wb Welcome to my first novel! 😍 Bagi yang mampir semoga suka sama ceritanya😚 SPOILER!!! Kisah ini menceritakan seorang gadis yang kehidupannya hampir sempurna, namun ternyata ia memiliki kehidupan yang sangat gelap. Merubahnya...