T.M [ 11 ]

5.4K 530 27
                                    


Maaf typo bertebaran :)
















Warning cerita GXG !!
Homophobic menyingkir !!














Happy Reading ..


Pukul 6.00 pagi becca dan teman-temannya sudah bersiap untuk memasuki bus yang sudah di sediakan, hari ini mereka akan pergi untuk studi tour ke Chiang Mai ..




"Baiklah anak-anak kalian bisa memasuki bus dengan beratur, jangan lupa untuk barang-barang yang kalian bawa untuk di letakkan di bagasi bus"Ucap Kepala sekolah.




Sebelum memasuki bus becca melirik kekasihnya yang sedang sibuk memperhatikan para murid yang sedang masuk kedalam bus ..




"Jangan sampai ada yang ketinggalan"Ucap freen pada murid-muridnya.




Kepala sekolah sudah memberi tau pada para guru, untuk memasuki masing-masing bus untuk menjaga murid ..




Jadi untuk satu bus satu guru yang akan menjaga mereka, becca sudah masuk ke dalam bus, sambil terus berdoa agar kekasihnya masuk kedalam bus yang ia tumpangi ..




Namun sepertinya doa nya tidak dikabulkan karena guru lain yang masuk ke dalam bus nya, tapi beberapa saat guru ingin duduk, freen tiba-tiba saja masuk, dan meminta guru tersebut untuk menukar tempat nya untuknya ..




Becca yang melihat kekasihnya berada di dalam bus yang sama tentu saja sangat senang, saat bus sudah berjalan becca bangkit dari duduknya..




"Bec? Kau mau kemana?"Tanya Heidi yang sedari tadi duduk di samping becca.




"Em? Aku mau kedepan sebentar untuk menemui teman ku.."Ucap becca mencari alasan.




"Oh baiklah, jangan lama-lama ya nanti aku rindu.."Ucap Heidi dengan manja. Irin yang berada di sebelah mereka langsung memutar kedua bola matanya.



"Dasar perempuan ganjen"Gumam Irin membuat Non yang sedang duduk dengan irin tertawa mendengarnya.



"Kha .."Ucap becca tersenyum canggung.





Becca berjalan dengan berhati-hati menuju ke depan, lalu setelah sampai ia melihat freen sedang duduk dengan salah murid, langsung berdiri di depan mereka ..




"Hai .. manis boleh tukar tempat duduk tidak?"Tanya becca pada murid culun yang pernah ia kerjai saat waktu MOS.





Freen yang terkejut melihat becca langsung menajamkan tatapan nya, freen memberi kode untuk memperingati tapi sepertinya itu tidak mempan untuk becca ..




"Kenapa kau ingin tukar tempat duduk?"Tanya nya sambil membenarkan kaca mata nya.




"Aku merasa mual kalau duduk di belakang.. jadi aku ingin duduk di depan? Apa boleh?"Ucap becca dengan senyum di paksakan.




"B-baiklah .."Ucap anak itu langsung pindah ke belakang. Karena ia sangat tau tatapan dari becca itu penuh arti. Dan tentu saja ia ingin dirinya selamat dari kejahilan becca.




Setelah anak itu pergi dengan santai ia duduk di samping freen, dengan senyuman tak berdosa nya ..




"Kenapa miss diam saja ..? Apa miss tidak ingin menegurku?"Tanya becca menaik-turunkan alisnya.





"Diam .."Ucap freen dengan datar. Sebenarnya ia sedikit kesal memanggil murid tadi dengan kata "manis"





"Ck .."Gumam Becca cemberut.





[ Troublemaker ] - COMPLETED Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang