32.BULLYING?

87 1 0
                                    

_____________★FALISHA★____________Jangan lupa vote + komen🤍Happy reading🤍

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

_____________★FALISHA★____________
Jangan lupa vote + komen🤍
Happy reading🤍

_______________.~**★**~.______________
"Didiklah hatimu agar tidak mudah berbangga diri,didiklah mata mu agar tidak memandang rendah orang lain dan didiklah mulutmu agar ucapanmu tidak melukai hati orang lain"
_______________.~**★**~.______________

"Woyy cupu"panggil Richelle melihat gadis berkaca mata yang berjalan memasuki kantin.

gadis yang di panggil pun menghampiri meja Richelle sambil menundukkan kepala.

"Lo di tungguin dari tadi gak nongol nongol"ucap kesal Richelle.

"Kenapa"jawab gadis tersebut gugup.

"Pake nanya,nih beliin gue sama zella nasgor 2,minumannya es teh sama es jeruk"perintah Richelle sambil melempar kasar uang tiga ratus ribu,tepat mengenai kepala gadis itu.

gadis tersebut pun menunduk, mengambil uang yang tergeletak di lantai.

"tapi ini kebanyakan"ucap cewek tersebut setelah menghitung uang tersebut.

"gak usah ngebacot tinggal langsung beliin apa susahnya si"jawab Richelle.

"O iya,Awas aja sampai salah Lo beliin nya,udah sana cepetan pergi"ucap Richelle dengan tangan mengusir.

Tampa sepeser kata dan penolakan,gadis tersebut pun mulai berjalan menuju penjual kantin mematuhi perintah Richelle.

inilah kehidupan nya jadi bahan suruhan teman temannya,padahal mereka bisa saja melakukannya sendiri,disini seolah dirinya adalah pembantu mereka,lebih tepatnya pembantu Tampa di gaji.

Ia juga kesal tapi ia tidak bisa menolak,mereka akan mengancam,menghinanya,bisa di sebut pembullyan,lagipula mematuhi mereka atau pun tidak ia akan tetap jadi bahan Bullyan teman temannya sejak dulu,mereka adalah anak anak orang kaya,anak orang terpandang,anak yang berkuasa di sekolah ini,jika ia melaporkan tindakan mereka ke guru itu PERCUMA,keadilan di hapuskan dengan uang,ia menganggap sila ke 5 telah hilang berganti dengan "keadilan sosial bagi seluruh rakyat beruang"jadi jangan berurusan sama mereka,menerima ini semua dan mengikuti alur Tampa protes itu mungkin jauh lebih baik.

"Lo pasti mau ngerencanain sesuatu"ucap zella penasaran.

"Lo lihat aja nanti"jawab Richelle sambil tersenyum penuh arti.

Setelah menunggu akhirnya gadis tersebut kembali dengan membawa sebuah nampan di tangannya.

gadis tersebut lalu menaruh es teh,es jeruk dan dua nasi goreng ke meja Richelle dan zella.

"ini kembaliannya"ucap gadis tersebut sambil memberi uang kembalian ke Richelle.

"gak sopan banget ya,gak ikhlas kan Lo,kenapa ngomongnya gitu gue punya nama jadi panggil gue kak atau gak Richelle"peringat richelle.

FALISHATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang