Arti tersirat judul Malaikat dan Iblis :
Mungkin bagi kalian, judul ini mewakili sepasang tokoh utama, Derrel sebagai Malaikat dan Dara sebagai Iblis. Tapi kalian SALAH BESAR.
MALAIKAT DAN IBLIS memiliki arti dua hidup dan dua sisi Derrel dan sayapnya. Derrel Angellion sebagai Derrel Masa Sekarang. Dan Derrel Eviliry sebagai Derrel di masa Dahulu.
(Ini sudah lama kupikirkan, dan dengan sedikit perubahan dan perombakan.)
Selain itu, artinya bisa dikatakan sepasang saudara kembar antara Erel dan Derrel. Ya, walau jalan cerita ini karena ketidak sengajaan (baca Author note).
Erel sebagai Iblis yang bisa mengutuk sekaligus berdoa.
Dan Derrel sebagai Malaikat yang memiliki dua jenis sayap sekaligus.
Kalau kalian bingung, inti cerita ini cuma satu :
Masa Lalu dan Masa Sekarang.
Ini soal permainan waktu.
Dan soal kebenaran yang hakiki.
Dunia bahkan mau menipu seorang malaikat hanya agar dunia tak mengalami malapetaka.
Sudah tahu kan kenapa Derrel tak diizinkan untuk bertarung ?
Bukan karena ia lemah...
Tapi karena, ceroboh sedikit saja ia bisa jadi ancaman.
Dan... terima kasih sebanyak-banyaknya !
• • •
Makasih kepada semua pembaca. Fiuh, akhirnya udah tamat novel ke-1 tentang Kerajaan Angellia dan Eviliry.
Vote dikit ? Gak masalah, udah hobi. Dan aku gak bisa angkat tangan gitu aja walau yang baca dikit. Dan Alhamdulillah masih ada yang mau nge vote juga senengnya bukan main. 😄
Pokoknya, aku orang yang bertanggung jawab kok. Ya kan ?
Kalo gitu..
Jangan lupa mampir di sequel ke dua.🙏
#2 Kerajaan Bintang...
Dengan judul :
The Princess Of Death
&
The Third PrinceTentang Putri Ruby sebagai Putri Kematian...
Dan Pangeran Biru sebagai Pangeran Ketiga...
Serta kelanjutan petualangan Derrel, Fion, Dara, Alice dan Spico...
.....
See you in my next story !! 🙌🙋
.....

KAMU SEDANG MEMBACA
Malaikat Dan Iblis [END]
Aventura#1 Kerajaan Angellia dan Eviliry Pertemuan yang klise dan terkesan konyol, membuka awal dari jawaban akan masa lalu yang ditutup rapat-rapat. Raga tertukar ? Jiwa tertukar ? Keseharian juga tertukar ?! Bukankah itu aneh ?! Tidak Justru karena itulah...