" aku berhasil!!!! " seru eun ji menunjukkan tiket lolos ke audisi tahap 2 yang berwarna biru dan putih, dengan malas soon hee, jia dan min ah tersenyum palsu kepada eun ji
" kalian kenapa tersenyum begitu? " tanya eun ji sambil mendudukkan bokongnya ke atas kursi empuk milik caffe ini
senyum mereka terlalu berlebihan dan kaku, membuat semuanya terlihat begitu palsu
" aaaaa semangat eun ji untuk audisi ke duanya " seru soon hee terlihat benar benar palsu
" sungguh? kalian akan mendukung ku? tapi tidak usah berlebihan seperti tadi, cukup peluk saja dan katakan semangat eun ji, kau pasti lolos " eun ji mengepalkan tangannya lalu menirukan suara orang yang mendukung idolanya di ajang daesang awards
" aishhhhh kenapa tadi aku mendukungnya " bisik soon hee tapi tetap bisa di dengar mereka ber empat
" aku juga " sambung min ah lesu, sedangkan jia pura pura tidak mendengar, hanya menatap ke arah luar sambil mengaduk aduk minuman hangatnya yang mulai dingin, sedingin hati doi
" kalian tidak suka aku lolos?! "
soon hee tersenyum, " tidak " ucapnya singkat
" lalu kenapa kalian mendukung ku?! 💢" kesal eun ji
" kami hanya mendukung mu melakukan hal yang kau inginkan, menyemangati apa yang kau lakukan " jelas jia menatap eun ji yang terlihat kesal
" tapi bukan berarti kami berharap kau lolos " sambung min ah menjelaskan semuanya
" tapi, lakukan lah apapun yang kau mau, kami tidak akan mengusikknya " soon hee terdengar malas, berbicara dengan eun ji tapi tidak menatapnya, hanya melihat ke arah luar dari jendela kaca transparan, melihati mobil dan motor yang berlalu lalang di jalanan yang besar dan bersih
" kami tidak ingin mengacaukan pertemanan kita hanya karna beda pendapat dan setuju atau tidak setuju " jelas jia lalu menyeruput minumannya yang sudah dingin, lebih dingin dari sikap doi, di sambung anggukan min ah yang duduk di sebelah eun ji
" baiklah, akan aku lakukan, akan ku tunjukkan kalau aku tidak main main " eun ji merasa lebih baik dari perasaan sebelumnya, kali ini teman temannya tidak akan ngotot memaksanya mengurungkan niatnya untuk menjadi seorang selebriti,
eun ji semakin memantapkan niatnya untuk menjadi selebriti, agar mereka tau dia seriuspendek ya?
iya, sih, sengaja heheheheVote dan komemnya, sangat di butuhkan untuk penyemangat hidup,
eh penyemangat nulis maksudnya,
nulis untuk mengalihkan pikran dari bayangan bayangan doi, wkwkwkwwk
becanda
KAMU SEDANG MEMBACA
Remember When ; ketika seseorang yang hilang datang kembali
FanfictionKisah seorang dokter yang bertemu (mantan) kekasihnya yang sudah bertahun tahun tidak bertemu Kehidupan mereka sudah berubah, mereka bukan anak SMA lagi apakah kedewasaan mereka mebuat mereka kembali? Atau karna dunia mereka berbeda, mereka memutusk...