4 tahun kemudian...
Author Pov
4 tahun telah berlalu.
Keluarga Keenan dan Niall sedang bahagia selama 4 tahun ini akan kehadiran kedua anugrah dari tuhan tsb.
Keluarga Liam dan Sophia juga demi kian, James anak laki laki satu2nya mereka itu sekarang sudah berumur 7 tahun.
Keluarga Louis dan Ele juga tidak kalah bahagia dengan keluarga yg lain, dan Catherine anak mereka satu satunya itu sudah berumur 8 tahun.
Sedangkan keluarga Malik, mereka sempat terkena musibah. Bukan mereka, maksudnya... ibu dari Perrie meninggal dunia beberapa bulan yg lalu. Hal itu membuat Perrie masih terpukul.
Namun Zayn laki2 hebat itu selalu berhasil membuat istrinya tersenyum.
And the last... Styles's Family. Peter sudah punya adikkkkk!!! And she's so cute. Namanya Arrabelle. Wajahnya mirip sekali dengan Aussie,ibunya.
Dan tentang Luke Addirson, akhirnya ia memilih untuk menikahi Evelyn. Kini mereka hidup dengan keluarga kecilnya yg bahagia, mereka tinggal di Amsterdam. Tempat kelahiran Luke.
**
19 June, Keenan bertambah umurnya menjadi 34 tahun.
Itu berati tinggal 3 hari lagi. Niall sang suami sudah sibuk kesana kesini untuk persiapan ulang tahun istri tercintanya itu.
"Sepertinya tidak usahlah, aku ini sudah hampir 34 tahun! bukan 17 tahun, horan! Tidak perlu kita rayakan dengan besar besaran."ujar Keenan sambil mendandani putrinya, Abigail.
"Aku hanya ingin membahagiakanmu sayang"jawab Niall sambil berdiri dihadapan Keenan saat Abi sudah berlari mengambil tasnya.
Keenan segera membenarkan dasi yg ada dileher Niall.
"Harus sampai kapan aku tahan punya suami sebodohmu ini?"tanya Keenan sambil terkekeh.
"Haha. Thanks atas pujianmu huney!"jawabnya lalu mencubit bokong istrinya itu dgn pelan.
"Daddddyyyyyy?!!!"teriakan Alex dari lantai bawah membuat Niall kewalahan.
"Yesssss boy!!!!"
"Ugh. Bagaimana bisa aku punya anak laki laki bersuara cempreng seperti itu?"tanya Niall lalu terkekeh.
Keenan hanya tertawa.
"Baiklah. I gotta go. see you at dinner time!"
Dengan cepat Niall mencium bibir Keenan, Lalu melambaikan tangannya. Keenan hanya memerhatikannya dr belakang.
Setelan celana dan jas hitam serta kemeja yg selalu terikat dasi itu dilehernya sudah seakan akan menjadi seragam sehari2nya Niall.
Yup. Niall sedang meneruskan perusahaan yg dibangun ayahnya. Karna ayahnya sudah semakin tua dan tidak sanggup mengurusnya.
Begitu juga dengan Liam dan Harry, keduanya sama percis dengan Niall. Meneruskan perusahaan yg dibangun oleh ayah mereka masing2.
Tidak dengan Louis dan Zayn. Louis lebih sering dan lebih aktif menjadi pemain bola sungguhan beberapa tahun ini.
Sedangkan Zayn, ia seorang owner restoran makanan2 western di sekitar London.
Zayn sangat bersyukur karna banyak yg menyukai makanan2 direstorannya, atau malah hanya para fansnya saja yg menyukainya?
Entahlah, yg jelas Zerrie's Foody sudah mempunyai banyak cabang. Bahkan sudah ada di Japan, Rusia, serta Amerika.
Itu semua adalah pekerjaan mereka sekarang. Bukan karna One direction sudah bubar, hanya saja mereka tidak memiliki job yg full di 1d.
KAMU SEDANG MEMBACA
FAITH (On Editing)
Fanfiction"Where there is a hope, there is a faith. When there is a faith, miracles happened" Sequel from Deserve. [One Direction's Fanfiction] [Status: belum di revisi]