Sepasang kembar cewe cowo yang terlahir ke keluarga Vane, keluarga tajir melintir kepelintir.
Cantik, ganteng, pinter, penyayang.
Sempurna ya?
Ohoho tidak...
Keluarga ini gesrek bin aneh.
Mulai dari pura-pura jadi cewek, makan sambel es krim, jatoh...
Kali ini bukan gue doang. Gue bikin bareng temen gue
Sebenernya lebih tepatnya gue nulisin ide cerita dia and gue tambah-tambahin karena dia temen yang unchh
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Judulnya Dirgantara Genre teenfiction Ada romance
Ini keluar dari zona nyaman gue dan no, ini bukan tentang keluarga Vane atau Vano. Tapi disini Jimmy muncul sebagai figuran.
Di cerita ini ada karakter bernama Arga yang pendiam dan rada culun. Dia memiliki sahabat cewek cantik bernama Amanda.
Arga punya rahasia dihidupnya dan itu memancing murid baru, Naisya buat kepoin dia. Tapi dia malah bertemu Dirga, seorang preman yang selalu membawa balok kayu ditangannya.
Apa rahasia Arga? Bisakah Naisya mengungkapnya?
Cekidot
PS : Novel Gue Masih SMA dan Suami Gue CEO tinggal besok lho po-nya