|| Part 39 ||

1.6K 45 0
                                    

❤ Happy Reading ❤

Enjoy guys!🙌

•••

Dan ternyataa...

klok..klak..klok..klak..
Bunyi jam dinding memenuhi ruangan menunjukkan pukul 12.30

"Permisi" ucap suster dengan tersenyum

"Eh? Iya sus, ada apa?" tanya Tanya

Hufft mereka bernapas lega

"Ku kira Raka, ternyata suster" batin mereka bertiga

"saya mau mengantar makanan untuk pasien , karena sekarang sudah waktunya pasien makan siang" ucap suster itu

"Baiklah terima kasih suster" ucap Aulia tersenyum sambil mengambil alih makanan itu

"Iya sama-sama, kalo begitu saya permisi" ucap suster yang dibalas anggukan oleh Aulia

Sedangkan Tanya duduk di samping Jesslyn untuk memakaikan wik di kepala Jesslyn
Karena takut sewaktu-waktu Raka tiba-tiba datang.

Aulia membuka plastik yang menutupi makanan itu

Ini makan siang Jesslyn, karena Jesslyn tidak boleh memakan makanan yang kasar, seperti nasi

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ini makan siang Jesslyn, karena Jesslyn tidak boleh memakan makanan yang kasar, seperti nasi.
Ia harus memakan makanan yang lunak seperti bubur, atau nasi team.

Sedangkan buah memang sangat dibutuhkan untuk membantu proses penyembuhan Jesslyn.

"Jes ayo makan dulu" ucap Aulia

"Iyaa sini" jawab Jesslyn ingin mengambil alih makanannya

"Eitss, mau apa lo? Udah gue aja yang suapin" ucap Aulia dengan senyumannya

"Huft yaudah" akhirnya Aulia menyuapi Jesslyn

Sedangkan Tanya kali ini mengupas buah-buahan Jesslyn

"Gue beruntung banget bisa punya sahabat kayak kalian" batin Jesslyn sesekali air matanya jatuh lalu ia hapus dengan cepat

"Mama apa kabar? Jesslyn kangen" batin Jesslyn lagi sambil menerima suapan dari Aulia

"Oh ya Li, by the way lo kok bisa kesini jam sekolah gini? Lo bolos?" tanya Jesslyn

Jesslyn memang bingung tadi karena ini masih jam 1 siang  sedangkan pulang sekolah masih jam 3 sore.

"Sekarang Rapat, mangkanya  dipulangin cepet" ucap Aulia santai

"Terus si Rakanjing ntuh kemane?" tanya Tanya dengan menekan kata 'Rakanjing'

"Oh dia kan mantan ketos, nah bentar lagi kan kelulusan tuh dia, jadi rapat ini katanya membahas tentang acara itu dan Kak Raka dibutuhkan, tadi aja gue denger nama Kak Raka di panggil guru" jelas Aulia

JESSLYN [END]✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang