LEMBAR XXXII

10 4 0
                                    

Semu

Kau dan kepergian mu
memantik sumbu ragu
Belati menari-nari di dadaku
mengukir luka dari sembilu

Kau dan kepergian mu
meleburkan segala rayu
Di puncak Gunung Semeru
ku terbangkan segala Puisi ku

Rapal mantra mu rupanya ambigu
Sihir rayu menyimbah kalbu
Ku caci dirimu dengan kalimat semu
Suatu saat akan ku rajut dengan benang rindu

AKSARA SANDYKALA {JILID 2} ✓Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang