18

1.5K 126 1
                                    

Hari yang cerah namun tidak terlalu panas sangat cocok untuk siapapun untuk bersantai ditaman yang rindang, sejuk akan pepohonan yang menghiasinya. Seperti halnya dengan Irene dan Taerin yang kini sedang berada ditaman tempat mereka pertama bertemu.

Kini Taerin sudah sangat akrab dengan Irene ,bahkan kemarin ia sempat marah karena  sepulang sekolah ingin dijemput oleh Irene tapi dicegah oleh sang ayah,karena Taehyung tahu Irene masih sangat sibuk akan pekerjaannya. Dan sebagai gantinya Taerin memintanya untuk menemani bermain ditaman. Dan karena kebetulan hari ini waktu irene sedikit senggang iya mengiyakan ajakan tersebut.

"Ahjumma," panggil taerin

""Nde? "

"Setiap kali Taerin bersama ahjumma,Taerin merasa seperti bersama eomma, hehe"

"Benarkah? "

"Nde,  apakah semenyenangkan ini jik mempunyai eomma? " Taerin menggembungkan pipinya dan meniup poninya

"Kenapa taerin berbicara seperti itu?  Jika mau Taerin boleh menganggap ahjumma sebagai eomma taerin"

"Benarkah? "

"Nde asalkan taerin mau berjanji pada ahjumma"

"Janji apa? "

"Janji untuk terlalu tersenyum, tidak boleh mengatakan hal seperti tadi, selamanya Jisoo eomma akan selalu bersama taerin, dihati taerin" irene tersenyum dengan mata sedikit berkaca-kaca

"Ahh jinja? Mulai saat ini Taerin tidak akan bersedih- sedih lagi, Taerin akan selalu mengingat Jisoo eomma selalu ada dihati Taerin, dan ahjumma disamping Taerin. Kini Taerin punya dua eomma yang selalu siap menjaga dan menyanyangi taerin" jawab anak itu dengan antusias "Gumawo ahjumma" sambung Taerin yang kini memeluk Irene dengan oenuh kelembutan.

Taehyubg yang baru datang setelah membeli monuman berhasil menangkap momen tersebut. Momen dimana ia melihat Taerin yang begitu nyaman ketika berada didekapan Irene. Dan satu lagi, melihat Irene yang sepertinya sudah sangat siap untuk menjadi seorang ibu.

"Apakah ini takdirmu Tuhan?  Kau mempertemukan kami lagi,  dengan keadaan seperti ini. Akankah kita bersatu lagi? " Batin Taehyubg dengan sedikit senyuman yang penuh harap

Singkat aja, takutnya kalo terlalu oanjang akan memimbulkan kebosanan 😂

S C E N E R YTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang