Pagi yang cerah menyambutku dengan suara ayam yang berkokok tetapi tidak secerah hatiku saat ini.
"Lia,cepetan indah udah ada di depan rumah"Teriak mamahku.
"Iya"langkahku lesu.
"Mamah aku berangkat dulunya"pamitku.
"iya yang rajin belajarnya"ucap mamahku.
"Iya assalamu'alaikum"aku mencium telapak tangan mamahku.
"Waalaikum salam"ucap mamahku.
Aku melangkah kearah depan rumah dan ternyata sudah ada indah.
"Cie yang galau"ejem indah.
Aku tidak terlalu memperdulikan ejekan tersebut.
Sesampainya disekolah tercinta aku menatap gerbang besar dan tinggi itu dengan tatapan lesu.
"Yuk li"ajak indah.
"Duluan aja"ucapku.
Setelah indah pergi dari hadapanku.
"Lia"Teriak clara dari arah kanan.
"Pagi clara,clari"sapaku tersenyum.
Clara dan clari itu adalah kembar yang seiras tapi kami tidak sejurusan dengan clari.
"Pagi juga lia"ucap clara dan clari.
"Yuk masuk"ajak clara.
Kami bertiga masuk kedalam sekolah tersebut.
"Dadah clara,lia"ucap clari.
"Dadah"ucap kami berdua.
Sesampainya kami dikelas aku langsung duduk dibangku.
"Lia,katanya sekarang ada acara porak ya?"tanya clara.
"Iya males sebenernya aku kesekolah"ucapku.
Karena aku tidak suka keramaian.
"Sama"ucap clara.
"Oh ngomong-ngomong kok udah jam segini risa belum datang"ucapku menatap clara.
"Oh katanya dia enggak sekolah sekarang soalnya mau nganterin mamahny"ucap clara.
"yah kita berdua dong"ucapku lesu
"Enggak papah lah"ucap clara.
Datanglah wanita yang berpakaian osis.
"Semuanya ikut kelapangan"ucap kaka itu.
"Yuk clara"ajak ku.
"Yuk"ucap clara.
Kami berdua berjalan di tengah orang-orang ramai.
Kami berdua duduk disalah satu bangku dipojok lapangan.
Kalian pasti binggungkan kenapa semua siswa disuruh kelapangan jawabannya adalah untuk melihat acara pertandingan basket.
Hal yang paling membosankan menurut adalah menonton basket,bola,bulu tangkis dan sebagainya lebih baik aku membaca novel sekalian.
30 menit kemudian.
"Clara aku bosen"ujarku ke clara.
"Sama lia"ucap clara.
Kalian taukan aku sama clara sama sama tidak menyukai olahraga.
"Pengen pulang"rengekku.
"Enggak bisa lia"ucapan halus clara.
Saat kami berdua sedang asik menonton ya walaupun tidak seserius orang orang.pandanganku melihat dua orang manusia yang berbeda jenis sedang mengobrol disebelahku.
Rasanya ada api yang menyala di hatiku melihat keromantisan itu.
Kalian pasti tau siapa dua orang itu yap dia alwi dan yofi.
Bisa bayangin gak posisi aku saat ini.
Bolehkah aku cemburu kepada pacar orang.
Setetes butiran air keluar dari mataku tanpa permisi aku langsung mengusap air mata itu.
"Clara kekantin yuk"ajakku.
"Ayo"ucap clara.
Aku menjauh dari mereka berdua dengan perasaan campur aduk untungnya ini adalah hari terakhir sebelum libur semester.
Aku bertekad selama libur aku harus melupakan dia.
KAMU SEDANG MEMBACA
My love story
Fiksi RemajaSemua terjadi saat hatiku salah berlabuh kepada hati yang salah. Disaat ada hati yang ingin memiliki hatiku sudah membeku. ~Kejarlah jika kau ingin hatiku~ ~Lia~ ~aku masih sabar enggak besok liha...