Halo readers!
Terima kasih udah mampir ke ceritaku.
Hopefully enjoy ya.
Happy reading good people🥀🥀-----*****-----
- 10 Tahun Kemudian -
Semuanya masih sama.
Ya benar, mereka masih sama.
Hanya saja mereka sekarang sudah duduk di bangku Sekolah Menengah Atas 1 Seoul tahun ke-2, kecuali Jinhwan yang telah menjadi siswa tahun akhir.Jisoo. Sekarang dia tumbuh menjadi gadis yang cantik. Dia periang dan banyak laki-laki yang suka padanya. Dia suka sekali mencoret-coret halaman paling belakang bukunya. Apapun yang dilakukannya sangat mempunyai nilai estetik yang tinggi. Namun hanya dia yang tidak mengikuti kegiatan ekstrakurikuler, padahal di sekolahnya terdapat Club Melukis. Selain itu, dia juga menyukai fotografi.
Jinhwan. Dia pintar, sering berada di peringkat 10 besar tiap kali ujian akhir keluar. Tahun lalu, ia sempat menjabat menjadi Presiden SMA 1 Seoul. Dia pendiam seperti biasa namun sangat peduli terhadap orang lain. Dia juga menyukai traveling. Tempat favoritnya adalah lokasi yang berhubungan dengan alam, seperti pantai karena dapat memberikan ketenangan.
Hanbin. Dia begitu menyukai musik. Dia ikut ekstra kurikuler Club Music dan beberapa kali tidak ikut jam pelajaran hanya untuk menghabiskan waktu di studio Club Music. Namun begitu, dia mempunyai IQ yang tinggi sehingga tidak ikut kelas pun tidak masalah baginya.
Bobby. Dia tentu saja sudah fasih berbahasa Korea. Menghabiskan 10 tahun tentu waktu yang cukup untuk beradaptasi disini. Dia sangat menyukai basket dan karena itulah ia masuk ke Club Basket. Dia begitu perhatian terhadap siapapun dan tak jarang membuat beberapa anak perempuan di Seoul High School jadi terbawa perasaan.
Karakter mereka benar-benar kontras satu sama lain.
Mereka berharap ikatan pertemannannya bisa bertahan lama.
Namun seiring waktu yang dihabiskan bersama, akankah semuanya masih akan sama?-----*****-----
BERSAMBUNG
KAMU SEDANG MEMBACA
You Are My Best Friend
Fanfiction"Kau sangat cantik. Tapi pada akhirnya kita hanya teman. Seperti yang selalu kau katakan." Ia tersadar betapa bodoh kata-katanya beberapa tahun silam sesaat setelah perasaan terhadap laki-laki itu memaksanya melanggar peraturan yang mereka buat unt...