prolog

2.3K 52 3
                                    

''selalu tersenyum seperti ini ya Kay,karena senyummu kebahagiaan bagi hidupkuh"

Agam syakirullah Adiwijaya, laki laki yang tampan, memiliki sifat yg cuek tapi perhatian kepada orang terdekat nya, adalah seorang dokter, putra tunggal dari keluarga Adiwijaya.

Memang benar kata orang kalau laki laki dan perempuan kalau bersahabat pasti salah satunya ada yang memendam perasaan, begitula dengan Agam, diam memendam perasaan nya dengan Kayra begitu lama, sampai akhirnya kyra di khitbah oleh orang lain.

Akankah agam dan kayra akan bersama? kalau penasaran lebih baik langsung baca aja cerita nyaa..

( Tokoh utama )
Agam syakirullah Adwijaya
-ganteng, putih, tinggi,
-pintar, memiliki suara yang bagus
-sedikit cuek tapi perhatian
-anak tunggal Abdi negara

( Tokoh utama )
Kayra nayla akbar
-cantik, putih, manis
-sedikit cerewet, suka icecream
-lemah lembut
-memiliki tubuh yang kecil
Anak kedua dari keluarga

( kakak kayra)
Asyila Kayla akbar
Cantik, lemah lembut
penyayang,pendiam

(Tokoh pendamping)
Raka abimanyu
Puti, tinggi, bermata sipit banyak yang bilang raka mirip oppa Korea

(Tokoh pendamping)
Defandra Abimanyu
Manis, tinggi, memiliki rahang yang tegas, ramah, suka bercanda

(Tokoh pendamping)
Viola Marcela
Cantik, putih, lucu, receh bobrok
Suara cempreng, ngak bisa diam

JENDELA TAKDIR (END) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang