3. MENGALAH

1.1K 54 3
                                    

Hallo

Selamat membaca cerita gabut ini..

Have fun,btw aku lagi bucin banget sama PerthSanta huhuhu😭

Jangan lupa Vote dan komen ya,biar author semakin Semangat untuk lanjutin Cerita ini sampe End.

Semoga kalian suka cerita ini,Aamiin..

3.MENGALAH

Saat di parkiran SMANSA, seluruh pasang mata tertuju ke arah Klarion yang keluar dari mobil Kesayangan Osvaldo.

Terdengar suara bisik-bisik dan suara tak percaya dengan apa yang mereka lihat sekarang. " Huff gosip lagi pasti!" Kata Klarion dengan dirinya sendiri.

Osvaldo yang tak merasa jika dirinya jadi pusat perhatian,dia malah mengikuti langkah dari Klarion.

" Lo ngapain ngikutin gue Mulu?!! " Bentak Klarion ke arah Osvaldo.

" Dih, gue mau ke ruang OSIS! " Ucap Osvaldo, ya dia benar memang mau ke ruang OSIS,karena kebetulan ruang OSIS dan kelas Klarion itu Searah.

Sesampainya di depan kelas dengan Tulisan -XI IPA 1- Klarion melangkah masuk kedalam kelas sedangkan Osvaldo terus berjalan ke arah ruang OSIS.

" Lo bareng sama Osvaldo?! " Tanya Wardan.

" Dih,apapun makanannya,tetap ludah sendiri minum nya, " Jio Vattury dengan wajah datarnya.

" Apa sih anjing! " Kesal Klarion tu sama jio yang asal ceplos ga karuan.

" Terus kenapa Lo pergi sekolah bareng dia?! " Tanya Ongki penasaran.

Klarion menceritakan dan menjelaskan kenapa ia bisa terperangkap pagi ini sama Osvaldo.

" Wah anjir, kalo gitu Lo ga bisa sembarang lawan dia kan? " Wardan yang menanggapi.

" Hati-hati Kla,,Dia Terlalu bahaya buat Lo lawan " Bible memperingati.

Klarion hanya bisa diam seribu bahasa,tapi saat dia berfikir untuk tidak melawan Osvaldo lagi dan tidak menggangu Osvaldo, teriakan dari Teo membubarkan lamunan pikiran Klarion.

" Klarion! " Kata Teo menatap ke arah Klarion. " Ketua OSIS nyuruh kita buat tampil di opening dan closing!! " Teo yang semangat memberitahu kan berita bahagia ini.

Klarion berdiri dan berkata 'Yess' Dia kesenangan tapi juga saat beberapa detik kesenangan nya, Ponsel Klarion berdering, Klarion tau ujung nomor yang nelfon dirinya saat ini,segera ia angkat karena aneh aja nomor yang sudah Satu tahun tak menghubungi dirinya tiba-tiba muncul kembali.

+62895*******53

" Gue tunggu di ruang OSIS sekarang 5 menit, kalo Lo ga sampai tepat waktu, gue bakal coret nama club musik SMANSA di acara kali ini "

Tap

Klarion bahkan tak di beri nafas untuk menjawab,dia tau itu suara Osvaldo, Klarion tak mau ambil pusing,dia yakin jika Osvaldo hanya ingin bercanda atau sekedar main-main.

Tapi saat 10 menit berlalu, ponsel Klarion kembali bergetar,kali ini,hanya Pesan yang masuk.

+62895*******53
Online

+62895*******53Online

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
JATUH HATI S1! PerthSanta || BxB || BoysLove || BLTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang