LIMA BELAS// 15 🦋

903 47 4
                                    

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

___________________

___________

🦋🦋🦋🦋

arisha menyiapkan sarapan pagi ini karena mama nya yang sedang kurang enak badan. semalam mama nya merasakan kepalanya begitu pusing yang membuat arisha harus melakukan pekerjaan mama nya pagi ini.

ia meletakkan nasi goreng buatannya di meja serta minuman untuk papa nya dan teh untuk mama nya nanti. setelah menyiapkannya arisha pergi ke kamarnya yang ada di lantai satu untuk bebersih.

di sisi lain anggun baru saja keluar kamar. ia turun dari lantai dua menuju kulkas untuk mengambil air. setelah meneguk airnya ia duduk melihat banyaknya makanan buatannya arisha, dan anggun tau itu. senyum miring tercipta di wajahnya.

"hmm kayaknya yang itu buat calon mertuanya itu ya, seru nih kalau calon mertua nya itu taunya arisha masak tapi kasinan. pasti mereka langsung berubah Fikiran"gumam nya dengan pelan. anggun beranjak menuju dapur mengambil garam lalu kembali ke meja makan.

ia menuangkan dua sendok garam di nasi goreng yang di pisahkan di satu tempat berbeda lalu setelahnya ia pergi agar tidak ada yang mengetahuinya.

"arisha.."

"arisha.."

"iya pah"Irwandi menoleh. ia melihat Putrinya yang baru saja keluar dari kamarnya.

"arisha, papa harus ke kantor sekarang. tolong nanti kamu urus mama ya, ingetin juga buat minum obat"arisha mengangguk.

"iya pah. papa tenang aja, arisha urus mama kok. oh ya papa hati jati ya ke kantornya"

"iya, papa berangkat dulu ya. assalamualaikum"

"wa'alaikumsalam"

begitu Irwandi pergaulan arisha mengambil sepiring nasi goreng serta minuman membawanya ke kamar mama nya. saat masuk arisha melihat mama nya yang masih membaringkan tubuhnya di kasur "mah.."

meta yang tidak sedang tidur menoleh lalu tersenyum "hai sayang"

arisha meletakkan nampan yang ia bawa lalu duduk di samping mama nya "sarapan dulu ya ma. habis itu minum obatnya"meta mengangguk menuruti ucapan putrinya.

arisha menyuapi mama nya sarapan. setelah sarapan ia membantu meta untuk meminum obatnya lalu setelahnya arisha kembali keluar untuk sarapan.

"Arisha"perempuan itu menoleh melihat anggun yang datang menghampiri.

"siapin makanan buat gw. gw mau makan"arisha menghela nafasnya. tapi ia tetap menyiapkan makanan untuk kakaknya.

"nih"

anggun mengambil sendok menyuapkan nasi goreng ke mulutnya. baru satu suapan, ia merasa ada yang aneh. tunggu, kenapa sangat asin?

"wlekk"

"Arisha!"

arisha mengangkat sebelah alisnya menatap anggun "kenapa kak?"

CINTA KARENA CINTA Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang