Biduk

0 0 0
                                    

Terombang ambing digaduh ombak
Bendera dikibar sesuai kuasanya takdir
Nahkoda atur haluan
Bisa ke timur
Bisa ke barat
Tak khayal biduk terbenam

Mendung di langit
Gaduh kecewa nahkoda mangatur biduk
Habis sudah nasibnya

Parabek, 15 September 2018

LakonTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang