Pematang renyai basuh jiwa terik menyengat
Di atas etalase kesucian melonjak-lonjak
Ingin di atas tak mau dihimpit
Surha disapu janggut si orang busung
Pemborong surha kata miliknya pula
Putih berjubahpun anggap seragam surge
Kumuh tak bisa beli surge
Semua diborong si orang yang punya tanah
Akhirat rumah kosBangkaweh, 26 Maret 2017
![](https://img.wattpad.com/cover/195134254-288-k996453.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Lakon
PoetrySetiap apa yang terjadi di sekitar kita mampu menyentil hati. Bukankah begitu? ada yang dengan satu sentilan saja, ia sudah mampu menyentil hati. Namun, ada yang dengan beberapa sentilan kemudian iya baru bisa menyentil hati. Semua butuh proses. La...