LPFM2 chap 51

1.6K 197 15
                                    


Nagato Corp

Seperti yg dilihat bahwa seluruh nya sedang berperang satu sama lain, para bawahan masing masing saling membunuh satu sama lain dengan perintah tuan mereka.

Pertumpahan darah tak bisa dihindari, banyak darah dan mayat yg tergeletak, namun itu hanya mayat dari bawahan nya kei.

Karena mayat bawahan kembar 6 itu di bawa ke tempat aman, agar bisa dibawa dan di kuburkan dengan kayak sebagai tanda berjasa mengikuti penyerangan kali ini.










Lalu si sulung menyerang di barisan depan dengan katana milik nya, ia menebas siapapun yg menghalangi jalan nya menuju kedalam gedung dan membunuh si dalang dengan tangan nya sendiri.


Zrattt!!!


Zrattt!!!



Crashhhh!!!



Tebasan demi tebasan ia arahkan ke musuh musuhnya, halilintar dalam mode serius sekarang, ia tak mau membuang buang waktu untuk mengurusi kroco kroco seperti mereka.

"Sial!!! Minggir kalian!!!! Jgn halangi jalan Ku!!!"-halilintar



Hingga ia berada didepan pintu gedung itu, ia mencoba masuk namun tiba tiba tubuh nya tertarik kebelakang.





Srett!!



Halilintar mundur beberapa langkah lalu sang adik biru nya menembak kan sesuatu ke dalam gedung tersebut.

Ia menembak ke kanan dan kekiri nya dengan kedua pistol Dessert Eagle milik nya.




Dor!

Dor!






"Fiuh~..... Untung saja mayat ini tak jadi menembak mu kakak~ jika tidak kau akan mati konyol~ ehe~"-taufan

Lalu tiba tiba ada dua mayat di kiri dan kanan pintu itu, ada dua orang yg berjaga dipintu masuk.

Untung insting adik biru Halilintar itu peka dengan keadaan sekitar nya, tak hanya saat perang namun ia juga peka dengan kondisi dimanapun dan mampu mencairkan kondisi itu kapanpun.

"Hahah..... Kau benar, aku bisa mati konyol di depan hadapan gempa~.... Nee~







... Otoutou*"-halilintar



*Adik laki laki






Taufan tersipu, sejak kapan kakak merah nya itu bisa mengatakan hal se memalukan itu didepan adik pertama nya yg selalu ia pukul dan ia ocehin setiap tingkah laku nya.

"Pfftt--- apa apaan itu kak?... Hahahaha!!! Itu menggelikan~ hahahaha..... Hah...








... But... Thanks... Nii-san.... "-taufan




Toss!!




Mereka high five lalu memasuki gedung dengan berbagai perlengkapan senjata.











Tapi, ada satu orang yg melihat kedua kakak beradik itu beraksi dan hanya bisa bersiul kagum.


"Fyuuh~ tak kusangka.... Legenda 2 badai akan bisa terjadi lagi sekarang~ sudah 7 tahun ya?~ sejak saat itu terjadi....~"-blaze

Little Prince from Mafia[TAMAT]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang