13. The One with the Saddest Name

393 78 1
                                    


"In Indonesian, his name is associated with pain. By any means, from a paper cut to a broken bone.

His name is the beginning of the most desperate screams and the end of the long awaited sorrow.

For the love of God, people forsake his name and abandon him. They were alarmed when his name take place and conceal when he called upon.

And so he ran to an unknown part of himself, where his name doesn't mean anything. He found himself playing in a scene where he is the main character, without having to be the antagonist of his own play.

In English, his name means wound. Just like that, he became the person with the saddest name I know.

When I first talked to him, he said "Every wounds have their own story. Wounds are the best story-teller out there." And as he went on about the story of the wound, that's exactly when I knew he was named to be one. He was named to be the best story-teller out there.

He's a playwright. He knows he's right, he doesn't take might until he knows the paths are bright. And he fights. So hard, just so his dreams can see a little light. Maybe that's why, it is sometimes hard to have him out of sight.

This is a fact. Neither me, or everyone that has, or hasn't crossed path with him can wait to see him standing in the biggest stage in the world. And I can not say that I will be in the front row because I promised him I will not say stuff like that.

But here's to the boy that didn't cry when he got hurt because he said, and I quote "I'm the master of all wounds. I am the biggest wound out there, so why look down? My name defeated every sorrow since I am the sorrow itself."

You have a very unique way of seeing things. You have opinions that doesn't even makes sense, but you make it work. You told me that it's okay to dream, and that it's never wrong to dream a little too high.

So I'm sorry;

For all the times I will hurt you in the future.

For all the times I will make you afraid of woundings.

If only we were just a theatrical metaphors, I would surely, be the most beautiful scar left on your noble body."

W.K.T.E

"Dalam bahasa Indonesia, namanya selalu disandingkan dengan rasa sakit. Semua, dari goresan kertas sampai tulang yang patah.

Namanya adalah permulaan dari teriakan paling menyedihkan, dan akhir dari duka yang paling ditunggu.

Orang-orang meninggalkan namanya, dan meninggalkan dia. Mereka terkejut ketika namanya disebut, dan bersembunyi ketika ia dipanggil.

Itu sebabnya ia berlari ke bagian dari dirinya yang tidak diketahui, di mana namanya tidak berarti apa-apa. Ia mendapati dirinya bermain dalam sebuah adegan, di mana ia adalah karakter utama tanpa harus menjadi antagononis dalam dramanya sendiri.

Dalam Bahasa Inggris, namanya berarti "luka". Hanya dengan itu, ia menjadi orang dengan nama paling menyedihkan yang saya tahu.

Ketika saya bicara pertama kali dengannya, ia berkata "Setiap luka punya kisahnya sendiri. Luka adalah pencerita terbaik di luar sana." Dan saat ia melanjutkan kisahnya tentang luka, saat itulah saya tahu ia diciptakan untuk menjadi salah satunya. Ia diciptakan untuk menjadi pencerita terbaik di luar sana.

Ia seorang dramawan. Ia tahu ia benar dan ia tidak mengambil keputusan sampai ia tahu jalannya terang. Dan ia berjuang. Begitu keras, hanya agar mimpinya dapat melihat sedikit cahaya. Mungkin itu sebabnya, terkadang sulit untuk membuatnya tak terlihat.

Ini adalah fakta. Baik saya, atau semua semua orang yang pernah atau belum bertemu dengannya tidak sabar melihatnya berdiri di atas panggung terbesar di Dunia. Sayangnya saya tidak bisa berkata bahwa saya akan ada di barisan paling depan, karena saya berjanji padanya bahwa saya tidak akan mengatakan hal superti itu.

Ini untuk pria yang tidak menangis ketika terluka karena ia berkata, dan saya kutip, "Saya adalah penguasa semua luka. Saya adalah luka terbesar di luar sana, jadi kenapa harus takut? Namaku mengalahkan semua kesedihan yang ada, karena akulah kesedihan itu sendiri."

Kamu memiliki cara pandang yang sangat unik dalam melihat sesuatu. Kamu memiliki pendapat yang sama sekali tidak masuk akal, tapi entah bagaimana kamu membuatnya berhasil. Kamu berkata bahwa tidak apa-apa untuk bermimpi dan bahwa tidak pernah salah untuk bermimpi terlalu tinggi.

Jadi saya meminta maaf;

Untuk semua kali saya akan menyakitimu di masa depan.

Untuk semua kali saya akan membuatmu takut terluka.

Kalau saja kita hanya metafora teatrikal, saya pasti akan menjadi bekas luka paling Indah, yang tersisa di tubuh muliamu."

— dibawakan oleh Ceritera Kanagara, dalam acara tahunan SPAC X Poetry Slam, 2022.

W.K.T.E

We Know the Ending (Completed)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang