Jangan tanya keadaan Karina saat ini, sungguh dia masih benar-benar terkejut setelah mendengar ucapan minjeong sedangkan minjeong selalu dengan tampang datarnya
"Apa kau gila?"tanya Karina tak habis pikir
Minjeong mengelengkan kepalanya tanda ia tak gila seperti tuduhan Karina
"Aku tak gila dan aku serius ingin menjadikan mu istri ku"
Karina semakin menganga tak percaya
"Kau tau aku kabur dari istana ku supaya terhindar dari pernikahan tapi disini kau malah mengajak ku menikah?, Bukankah itu artinya aku kabur sia-sia saja karena aku tetep akan berakhir menikah"
Minjeong tak akan mengajak Karina menikah jika bukan karena hal penting ini
Flashback
Setelah kepergian Karina,minjeong tiba-tiba mendapatkan panggilan dari seseorang maka dari itu minjeong duduk bersila dan menutup matanya dan melakukan kontak batin dengan seseorang tersebut
"Ada apa yang mulia raja memangil ku?"
"Ada hal penting yang harus aku sampaikan padamu minjeong"
"Hal penting apakah itu yang mulia raja?"
"Kau harus menikah dengan gadis yang saat ini sedang bersamamu"
"Bagaimana yang mulia raja tau bahwa saat ini aku tengah tinggal dengan seorang gadis asing"
"Aku membuatkan tempat khusus itu untuk mu dengan kekuatan ku maka aku tau semua hal yang terjadi disana minjeong"
"Teruti perintah ku tadi minjeong"
"Tapi yang mulia kenapa harus menikah?"
"Kau harus secepatnya mendapatkan kekuatan tersebut minjeong dan petunjuk yang aku dapat dari para dewa bahwa kau harus menikah dengan salah satu keturunan bangsawan supaya kau bisa mendapatkan kekuatan tersebut dengan seutuhnya ketika kau sudah menikah dan berhubungan badan dengannya"
"Tapi apa yang mulia raja yakin bahwa wanita tersebut keturunan bangsawan?"
"Tentu aku sangat yakin karena wanita yang bersama mu saat ini adalah putri dari raja Yoo yaitu klan pengendali api"
"Baiklah raja aku akan memintanya untuk menikah dengan ku"
"Laksanakan pernikahan mu sebelum bulan purnama dimulai"
"Baik yang mulia"
Flashback off
"Heh kau kenapa bengong saja"Karina menyadarkan minjeong dari lamunannya
"Menikah lah dengan ku Karina"pinta minjeong sekali lagi
"Aku ngak mau"tolak Karina
"Maka kalo begitu kau pergilah dari sini"Karina membulatkan matanya tak percaya karena minjeong mengusirnya
"Apa kah kau tega mengusir seorang wanita di tengah hutan seperti ini?"
"Kalo kau tak mau di usir maka menikah lah dengan ku"
"Kenapa kau sekarang malah ngotot meminta untuk menikah dengan ku"
"Kau tak perlu tau alasannya dan cukup jawab ya"
"Gak mau nikah dan gak mau di usir"Karina melipat tangannya di dada dan membuang pandangannya kesembarang arah
Sudah cukup kesabaran minjeong hanya setipis tisu, ia berdiri dari duduknya dan menyeret Karina dengan paksa
KAMU SEDANG MEMBACA
MY HIDDEN PRINCE
Fanfictionkisah winrina dalam versi kerajaan . . . #no deskripsi jadi langsung baca aja