Keyza Icha

25 5 0
                                    

“Ayo cha , kita istirahat. Kasian itu Keyza udah nunggu lama haha.”

Ajak Kia seraya menepuk pundak Icha.

Icha merasa pundak nya di tepuk , reflek menoleh ke orang yang menepuk pundaknya. Icha melihat Kia yang sudah bersiap untuk keluar dari perpustakan. Icha segera menutup Al-Qur’an nya dan berdiri. Mereka berjalan bersamaan keluar dari ruang perpustakaan.

Icha dan Kia segera untuk mengambil bekal mereka dan ke kelas Keyza. Karna mereka ingin menjemput Keyza untuk makan bekal bersama.

“Hai Key , ayo makan hehe”

“kalian lama banget sih , aku udah laper nih. Untung aja tadi aku sempat beli gorengannya Mbak yem , jadi bisa buat ganjel perutku yang kelaparan ini.”

Mendengar ocehan Keyza , Kia dan Icha hanya bisa tertawa melihat Sahabat nya yang tukang makan ini kelaparan karna terlalu lama menunggu mereka berdua.

Mendengar ocehan Keyza , Kia dan Icha hanya bisa tertawa melihat Sahabat nya yang tukang makan ini kelaparan karna terlalu lama menunggu mereka berdua

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

ini Keyza , dia paling suka sama makan. dia selalu bersemangat banget kalau mau makan. dia bisa dibilang introvert dan bisa dibilang extrovert. tapi , dia dominan extrovert. dia anaknya unik banget sih wkwk. Aku baru pertama kali melihat orang se unik dia dan hanya dia yang unik di sekitaranku. dia itu minus , tapi dia gamau pakai kacamata. ya yang penting ga separah Kia sih wkwk.

.

.

“iya yaa , maaf ya Keyza ku sayang. Yaudah ayo kita mau makan dimana nih? Di tempat biasa? Di depan kelasmu Key?”

“iyalah , mau dimana lagi. Gapapa deh kita makan deket tong sampah. yang penting ga se rame tempat tempat lain.”

“iya sih bener , yaudah deh ayo.”

Mereka lebih memilih makan bekal bersama dan menghabiskan waktunya bersama di depan kelas Keyza. Mereka selalu duduk atau berkumpul di dekat tong sampah yang posisinya ada di  depan samping kelas Keyza. Karna mereka ini Trio Introvert yang tidak begitu suka dengan keramaian. Apalagi kalau mereka makan ada yang ganggu. Mangkannya mereka nyari Aman meskipun tempatnya dekat tong sampah.

“Kia , kamu mau ikut aku beli minum ga? Minumku habis. Aku haus banget.”

“Cha? Haus banget? Perasaan kamu udah bawa 6 botol deh dari rumah.”

Ucap Kia yang keheranan dengan Sahabat nya ini.

Kiantara [TAMAT]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang