Dear Readers

356K 11.8K 91
                                    

Hai, Readers!

Honey Dee bikin cerita lagi, nih. Bukan bermaksud untuk menunda cerita yang lain, lalu membuat cerita baru. Terus membiarkancerita-cerita yang lama terbengkalai, yah. Cerita-cerita yang lain tetap akan update sesuai dengan yang saya janjikan, kok. kalau sudah mencapai reader dengan jumlah tertentu langsung saya update. Oke, yah?

Jadi gini, saat ini saya sedang melakukan challenge dengan kak YessieLRismar untuk membuat satu cerita di Wattpad dan harus diselesaikan dalam waktu tiga bulan. Nah, yang bisa menyelesaikan challenge ini akan mendapatkan hadiah buku dari yang kalah atau menyerah di tengah jalan. haha...

Seru, ya?

Challenge ini kami buat untuk menyemangati diri sendiri agar tetap have fun sekaligus disiplin dalam menulis. Jadi sekalipun bulan Maret ini saya sedang diburu deadline novel di platform online CABACA (Saya nulis horor loh di sini), saya akan berusaha menyelesaikan cerita ini hingga akhir. Demi buku! Yeah!

Semoga bisa, ya.

Novel ini adalah novel parodi. Jadi, don't be so seriuous. Namanya juga challenge. Saya ingin bersenang-senang dan get writinggasm dalam cerita ini.  Beberapa hari yang lalu saya memikirkan cerita yang lucu dan berbeda dengan cerita kebanyakan. Sekalipun mengusung tema yang banyak diminati, CEO, saya tetap meniupkan napas yang berbeda dalam cerita ini. Seperti apa? Baca sajalah!

Wkwkwkwkwkwk...

Kalau kalian suka, bisa masukkan ke dalam rak buku dan share ke teman-teman di media sosial lain biar bisa rame ceritanya. Kalau nggak suka, ya sudah tinggalin saja. Tidak ada yang memaksa kalian membaca cerita ini, kok. Tapi ... jangan nyesel yah. Hehehe...

Happy reading, Guys!

Have fun!

1 Maret 2018

With love,

Honey Dee

***

Filthy Shade Of Drey (Terbit; Heksamedia)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang