H. A. I
Lumayan cepet 'kan updatenya?🤪🤪
Guyss, kalo semisal ada kata yg kurang mengenakkan dari ceritaku ini, langsung aja dm aku ya dan ss bagiannya, karena kalo cuma komen, kadang suka tenggelem gituu komennya, makasih banyak🙏
Cung yang nunggu couple 2G ini!!
Question if the day :
1. Sebutkan 3 hal yang paling berarti di hidup kamu!
2. Kalau ada reinkarnasi, di kehidupan selanjutnya kamu mau jadi apa?
3. Pacar/ sahabat? Kenapa?
BLUE LOVE DULU BUND💙💙
Happy, reading🥰
*****
Gadis benar-benar merasa malu bukan main, semua orang di TRITON benar-benar membicarakannya, SEMUA ORANG juga tak lepas memperhatikan gerak-geriknya, sungguh ini membuatnya sangat tidak nyaman. Alhasil sejak berangkat tadi sampai siang begini, Gadis hanya mampu berdiam diri di dalam kelas, perut keronconganpun tak ia hiraukan, daripada jadi bahan ghibahan orang-orang 'kan?
"Muka lo pucet tuh, mau mati ya?"
Tebak siapa yang bertanya? Yaps The Queen Bee, siapa lagi sih yang berani blak-blakan selain mereka ini.
Gadis lebih memilih memalingkan wajahnya dan menelungkupkannya di atas meja, enggan berhadapan dengan mereka-mereka ini.
"Lo jago kissing juga ya, Dis?" tanya salah satu dari mereka.
Sumpah kuping Gadis sudah sangat panas dengan topik obrolan yang itu-itu saja, padahal 'kan yang menciumnya duluan Gama, tapi kenapa malah ia yang jadi kambing hitamnya di sini, lihatlah, bahkan tak ada yang berani membicarakan Gama.
"Udah berapa kali deh lo kissing sama Gama?"
"Gak tahu!"
"Udah banyak itu berarti." Mereka terkikik geli sementara Gadis benar-benar enggan terlibat dengan mereka.
Sampai lambat-laun suara-suara mengganggu itu menjauh dan barulah Gadis dapat bernapas dengan lega.
"Guys kata bu Sela kita belajar di laboratorium hari ini!" Si ketua kelas muncul dari celah pintu.
"Ih mager banget deh."
KAMU SEDANG MEMBACA
GAMA
Teen Fiction[FOLLOW SEBELUM BACA] #01 on Badboy [02 juli 2020] #07 on Fiksi Remaja [17 juli 2020] #01 on Baper [19 juli 2020] "Peraturan yang wajib lo ingat kalo mau aman sekolah di sini. Jangan pernah cari tahu siapa itu Gama Mahardika, jangan pernah cari gara...