HOLLA VREEN
HAPPY READING
Jangan lupa follow :
IG @coretanmimi_
Tik tok @coretanmimi_⚠️WARNING⚠️
Jangan salah lapak / atau menyebut karakter cerita lain di cerita ini. Mohon belajar menghargai hal sekecil apapun itu!🐣
🌻🌻🌻
Aletta berbaring sambil menatap langit-langit kamarnaya dengan pikiran yang rumit. Kilasan pembicaraannya dengan bunda Sania di taman tadi terus berputar diotaknya.
Flashback on
Sania dan Aletta terduduk ditaman sambil menatap hamparan bunga indah didepannya. Senyum Sania tak pernah pudah dari bibirnya.
"Kamu tau Al" Sania memecah keheningan, dia menoleh menatap.
"Apa bund?"
"Kamu perlahan berhasil meruntuhkan tembok tinggi pertahanan Skala"
"Maksud bunda?" tanya Aletta tidak nengerti.
Sania mengangkat tangannya, mengelus rambut Aletta dengan sayang membuat sang empu merasakan nyaman.
"Sebenarnya Skala itu anak yang baik dan ceria. Dia selalu mementingkan perasaan orang lain daripada dirinya sendiri. Tapi beberapa tahun yang lalu, tepatnya saat saya dan ayah Skala berpisah semunya mulai berubah" Sania menatap Aletta dengan tatapan kosong. Menyelami kembali memori lama dalam pikirannya.
"Saya dan ayah Skala memilih untuk berpisah karna suatu alasan. Tentu Skala tak menerimanya, dia sangat menyayangi ayahnya. Dan seiring berjalannya waktu, Skala mulai berubah. Dia tidak lagi seceria dulu, lebih dingin dan tertutup"
"Hingga satu tahun yang lalu dia mengalami kecelakaan besar saat kembali dari rumah temannya. Skala koma dan mengalami cidera serius terutama dibagian kakinya. Semuanya semakin rumit saat dia divonis lumpuh dan harus bergantung pada kursi roda dan terapi" suara Sania mulai serak, bahkan kedua mata wanita paruh haya itu mulai memerah.
"Mulai saat itu dia menjadi anak yang introvert. Tidak suka berbaur bersama teman-temannya lagi karna merasa tidak pantas. Dan yang paling parahnya lagi, saat itu Skala tidak lagi percaya dengan adanya hubungan dan cinta. Dia selalu menolak kehadiran seseorang dalam hidupnya."
"Jadi maksud bunda, Skala trauma dengan sebuah hubungan?" tanya Aletta.
Sania mengangguk "Iyya, itu sebabnya dia tidak pernah tertarik untuk berhungan dengan gadis manapun selama satu tahun ini. Dan karna itu bunda meninggalkan London lalu memilih membawa Skala pulang kesini dengan harapan ada setitik bahagia untuknya" Sania menjeda ucapannya, dia menatap lekat pada Aletta.
KAMU SEDANG MEMBACA
SKALETTA [END]
Teen FictionKisah sederhana tentang Aletta, gadis broken home yang mencintai Skala si pria lumpuh pada pandangan pertama. *** "Skala jadi pacar aku yah" "Nggak!" "Skala udah cinta nggak sama aku?" "Nggak!" *** "Hidup lo nggak penting buat gue dan papa, jadi men...