Separo 2

664 12 1
                                        

Sequel Separo dengan trope : Bukan lagi separo, tapi seutuhnya

Blurb :

Mereka baru saja berbahagia karena pada akhirnya bisa bersatu setelah melewati berbagai masalah. Mereka baru saja tersenyum bahagia dengan pernikahan mereka.

Akan tetapi, tepat di malam pertama, Arona merasakan gejala aneh di organ intimnya setelah bercinta dengan sang suami, Septian Barantara. Septian tidak menularkan penyakit seksual, tapi masalahnya terletak pada Arona. Mereka harus menerima kenyataan jika Arona alergi dengan sperma, membuat mereka akan kesulitan untuk memiliki keturunan karena Septian dan Arona harus memakai pengaman setiap kali berhubungan.

Kasus alergi yang langka itu malah menimpa Arona, sampai Septian berpikir apakah ini karma baginya yang di masa lalu suka bermain perempuan?

Note :
Konflik utamanya berhubungan dengan alergi langka yang terjadi pada perempuan. Dalam medisnya disebut sebagai human seminal plasma hypersensitivity (HSP).

Ini cerita bukan asal2an, yaaa
Aku sampai riset berulang kali mengenai alergi aneh ini dan cari tahu kasusnya terjadi di mana aja dan sampai cari tahu pengobatannya bagaimana

Dan di cerita separo 2 ini, semuanya dijelaskan dengan benar-benar sesuai dengan riset yang aku lakukan

WAJIB BACA SIH KATA AKU!!

Alurnya pun gak yang ngasal aja, pure ceritain kehidupan mereka setelah menikah dengan alergi yang Arona yang mereka tahu after malam pertama.

Btw, ini hanyaa tersedia di KK, yaaaa

SEPARO (TAMAT)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang