Setelah mengantar kepergian Chanyeol, ia pun mengunjungi rumah kedua orang tua nya. Tanpa menunggu lama, ia langsung menancapkan gas mobil nya membelah kota Seoul yang cukup sepi.
Tak sampai 15 menit, ia sudah sampai dihalaman rumah kedua orangtua nya. Ia memarkirkan mobil nya dengan sangat rapi, dan melangkah masuk untuk menemui kedua orangtua nya.
"Eomma, aku datang....." teriaknya yang sambil membuka pintu. Ia celingak-celinguk untuk mencari orang-orang yang berada didalam rumah.
"Eomma... Appa..." panggil nya yang sedikit teriak namun masih dengan nada sopan.
Ia menyelusuri seluruh ruangan. Mulai dari ruang tamu, ruang keluarga, dapur, hingga kamar tamu. Tapi nihil, tak ada tanda-tanda kehidupan didalamnya.
Baekhyun terus mencari-cari kedua orang tua nya. Tapi tak lama, terdengar suara seseorang yang sedang membuka pintu. Ia langsung menoleh dan mendapati sang kakak tercinta Byun Hyo Joo a.k.a Lee Hyo Joo.
"Baek.. Kau kah itu?" tanya sang kakak memastikan.
"Eonnie......" jawab Baekhyun yang langsung berhambur kepelukan sang kakak yang sangat ia rindukan.
"Aigooo uri Baekhie, manja sekali eoh" goda Hyo Joo.
"Aku merindukan mu eonnie.." balas nya yang sambil mempoutkan bibir mungilnya. Dan mengundang kegemasan kepada siapapun yang melihat.
"Baru sehari kau meninggalkan ku, tapi kau sudah merindukan ku eoh?" ucap nya dengan sedikit menggoda sang adik.
"Aish eonnie, seperti tidak tau aku saja" jawabnya yang dengan mempoutkan bibirnya kembali.
"Eomma kemana?" sambungnya.
"Pergi ke supermarket dengan Appa" jawabnya Hyo Joo.
Baekhyun hanya ber'oh' ria dan pergi menuju dapur. Ia sangat merindukan masakan Eomma nya dan masakan bibi Jung salah satu maid kesayangan Baekhyun.
Setelah ia sudah membuat minuman favoritnya, ia kembali menemui sang kakak yang sedang bersantai diruang keluarga.
"Eonnie.. Kau sudah lama menginap disini?" tanya Baekhyun sambil mendudukan diri disamping kakak nya.
"Setelah kau dibawa oleh Chanyeol seusai pesta kemarin, aku dan Jongsuk langsung menginap disini" jawabnya.
"Oh begitu. Memangnya Jongsuk oppa betah tinggal disini?" tanya Baekhyun.
"Betah lah. Disini banyak makanan, dan lagipula kantor cabang nya dekat dari sini" balasnya yang sambil mengeluarkan ponsel nya. Ia memencet kontak seseorang lalu mencoba menghubungi nya.
"Yeoboseyo, chagi?" tanya seseorang dari seberang sana.
"Baekhyun sedang menginap dirumah, kau tolong belikan kami cemilan yah" ucapnya dengan lemah lembut.
"Chanyeol?"
"Dia sendiri. Chanyeol sudah berangkat ke Jepang siang tadi" jawabnya.
"Baiklah. Aku sebentar lagi pulang" .
Setelah terputus nya sambungan telepon. Tak lama datang lah kedua orangtua mereka dengan beberapa barang belanjaan.
"EOMMA PULANGGGG....." teriakan maut khas ibu tercinta nya itu sangat menggelegar, dan langsung disambut hangat oleh beberapa protesan dari kedua Putri nya itu.
"Astaga eomma, telinga ku sakit" protes Baekhyun yang masih Setia menutup kedua telinga nya.
"Bisakah eomma tidak teriak-teriak seperti itu" protes lagi dari anak sulung nya yang sedang membantu membawakan belanjaan ibu nya.
"Hahaha maafkan eomma sayang" jawabnya yang sambil cengengesan dengan wajah tanpa rasa bersalah nya itu.
"Baek, kau kesini sayang" sambung nya yang langsung memeluk anak bungsu nya.
"Ne eomma. Lagipula udah ada persetujuan bukan, jika Chanyeol sudah berangkat ke Jepang dan aku juga akan melanjutkan pendidikanku" ucap Baekhyun.
"Iya sayang iya. Kau boleh melanjutkan pendidikan mu sampai Chanyeol pulang" balas sang ibu yang sambil melepaskan pelukannya itu.
"Ayo, makan! Panggil bibi Jung sayang" suruh Ny. Byun ke anak sulung nya. Tanpa menunggu lama Hyo Joo langsung memanggil bibi Jung yang sedang bersih-bersih taman belakang.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
.
#bersambung.
KAMU SEDANG MEMBACA
My Wedding (END)
Romansamenikah dengan pilihan kakek yang bahkan aku sendiri tak benar-benar mengenalnya? apa kalian fikir ini mudah? . . tunggu slanjutnya gengs ❣️