37. Oktober|Direct|

3 1 0
                                    

Tulisan ini dibuat dibawah rintik hujan. Dalam naungan kegundahan. Tentang kebingungan, tentang ketidaktahuan akan hari esok..

Bersama ritme-ritme kebimbangan.

Dalam hati berfilsafat, bertanya-tanya tentang 'apa' .

Ketika nalar dan iman melemah, tidak bisa membedakan mana nurani dan bisikan lain.

Aku tidak tau jalan mana yang akan ku tempuh . Lagi.

Fase ini..

Siklus yang terua berputar selama kehidupan berlangsung. Karena pada akhirnya sebuah pilihan harus dimenangkan.

Jika memang jalanku adalah pergi. Maka permudahkanlah. Jika , kebaikan didefinisikan aku harus tetap tinggal. Kuatkanlah, luruskanlah niat selurus-lurusnya.. dan beri aku alasan terbaik untuk bertahan.

Bimbang.

26 Oktober 2019

2019; The Power of Life (COMPLETED)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang