1. Sastra Lama
Sastra lama adalah sastra yang karya - karya,nya dihasilkan oleh sastrawan yang ada pada masa zaman kerajaan dan/atau zaman dimana belum ada peegerakan Nasional.
2. Sastra Baru / Modern
Sastra baru / modern adalah sastra yang karya - karya,nya hidup dan berkembang dikehidupan masyarakat modern, dan/atau setelah peegerakan Nasional.
Ciri-ciri sastra lama
1.Bentuknya berupa puisi yang terikat.
2.Bahasanya menggunakan bahasa melayu, arab,dan bahasa- bahasa daerah.
3. Tema yang digunakan cenderung kaku, dan bersifat istanasentris, dan berupa mistis.
4. Latar belakang atau background yang digunakan untuk penciptaannya terpengaruh pada kesastraan hindu, islam,budaya tradisional dan karyanya bersifat Anonim (milik masyarakat).
5. Perkembangannya bersifat statis, dan disampaikan turun - temurun melalui lisan.Ciri-ciri sastra baru/modern
1.Bentuknya berupa puisi bebas, dan kontemporer.
2. Bahasanya menggunakan bahasa keseharian dan di selipi oleh bahasa" asing.
3. Temannya seputar kemanusiaan, kemasyarakatan, kehidupan modern dan pergaulan remaja.
4. Latar belakang penciptaannya terpengaruh oleh kesustraan barat, budaya industri modern.
5. Perkembangannya bersifat dinamis.Puisi Terikat adalah puisi yang terikat oleh aturan-aturan. Aturan- aturan itu antara lain :
- Jumlah kata dalam 1 baris
- Jumlah baris dalam 1 bait
- Persajakan (rima)
- Banyak suku kata tiap baris
- IramaJadi kalo ita mau bikin puisi lama kita perlu memperhatikan hal hal diatas
Fungsi sastra
1. Rekreatif atau sebagai hiburan bagi pembaca.
2. Edukasi atau sebagai media pendidikan.
3. Estetis atau keindahan, sebagai suatu karya yg dinikmati atas keindahannya.
4. Moralitas, sebagai pendidikan moral dan sebuah sastra baik pasti ada pendidikan moral didalamnya.
5. Religius atau mengajarkan ajaran agama.
•Unsur karya sastra•
karya sastra disusun oleh dua unsur yang menyusunnya, yaitu :
1. Unsur instrinstik --> Unsur yang menyusun sebuah karya sastra dari dalam yang mewujudkan struktur suatu karya sastra.
2. Unsur Ekstrinstik ---> _Unsur yang menyusun karya sastra dari luar sastra.
1. Unsur Instrinsik
• Tema
• Amanat
• Alur
• Perwatakan/Penokohan.
• Latar.
• Sudut pandang.A. Tema --> Pokok pikiran dari pengarang.
B. Amanat --> pesan/kesan yang dapat memberikan tambahan pengetahuan, pendidikan, dan sesuatu yang bermakna dalam hidup yang memberikan penghiburan, kepuasan dan kekayaan batin kita terhadap hidup
C. Alur --> adalah jalan cerita/rangkaian peristiwa dari awal sampai akhir.D. Perwatakan/Penokohan.
bagaimana pengarang melukiskan watak tokohADA TIGA CARA UNTUK MELUKISKAN WATAK TOKOH
1. Analitik adalah pengarang langsung menceritakan watak tokoh.
Contoh :
Siapa yang tidak kenal Pak Edi yang lucu, periang, dan pintar. Meskipun agak pendek justru melengkapi sosoknya sebagai guru yang diidolakan siswa. Lucu dan penyanyang.
KAMU SEDANG MEMBACA
Materi kepenulisan
RandomHanya beberapa materi materi kepenulisan dari berbagai sumber.