***
Lan wangji bangun jam 5 pagi seperti biasanya. wei wuxian masih tertidur lelap, dengan bertelanjang dada.
Lan wangji menarik selimut, dia tidak membiarkan kekasihnya kedinginan.Sebelum pergi mandi Lan wangji merapihkan meja dan menyapu debu dengan seteliti mungkin, hidupnya harus selalu penuh dengan kesempurnaan.
Setelah memastikan tidak ada lagi yang terlihat berantakan lan wangji pergi mandi.
Tapi saat dia sedang fokus membersihkan tubuhnya sekelibat bayangan melintas di pintu kamar mandi.
Lan wangji yang khawatir dengan wei wuxian segera kembali memakai jubahnya dan berjalan ke tengah rumah.
Dia mendapati wei wuxian yang sedang meneguk secangkir teh.
Lan wangji menghampiri, kemudian membalik wei wuxian menghadapnya.Mata wei wuxian masih tertutup rapat,
Lan wangji berpikir beberapa saat, sebelumnya wei wuxian tidak pernah tidur berjalan jadi ini menjadi sesuatu yang baru dan membingungkan bagi lan wangji,
Tapi pikirannya itu seketika hilang ketika wei wuxian membuka mulutnya, matanya masih terpejam,
"Apa?!"Lan wangji,
"Kau sedang apa?"Wei wuxian mengangkat cangkirnya, dia tidak membuka matanya sedikitpun.
"Kau tidak lihat aku sedang minum?"Lan wangji mengambil cangkir dari tangan wei wuxian lalu meletakannya di atas meja. Dia berujar,
"Aku lihat, dan apa yang kau lihat?"Wei wuxian menjatuhkan dirinya didada lan wangji,
"Aku masih mau tidur, aku haus...aku mau tidur lagi... lan zhan... dimana ranjangnya?"Lan wangji,
"Buka matamu."Wei wuxian,
"Ahh bisakah kau hanya mendengarkanku dan mengantarkanku segera keranjang."Lan wangji menghela napas, kemudian mengantarkan wei wuxian ke ranjangnya, sesuatu yang sangat wuxian sukai untuk menghabiskan pagi.
Lan wangji kembali melanjutkan kegiatannya.
Sampai jam 9 lan wangji akhirnya memutuskan untuk membangunkan wei wuxian,
"Wei ying, bangun"Wei wuxian menarik lan wangji kedekatnya, di berujar dengan suara lirih,
"Mmm sebentar lagi.."Lan wangji,
"Bukankah kau harus membeli sayur?"Wei wuxian,
"Ahhh kau saja...!!"Lan wangji,
"Bisakah kau bangun lebih pagi?"Wei wuxian,
"Bisa.........sudah 2 kali.... saat pamanmu memaksaku untuk bangun..... dan... saat hari pertama di kota cai yi."Lan wangji menghela napas, kemudian dia beranjak, lan wangji sedikit mengibaskan jubahnya karena kesal.
Wei wuxian membuka satu matanya, melihat lan wangji bertingkah seperti itu wei wuxian segera bangun dan menarik lan wangji kembali kedekatknya,
"Lan zhan!! Toh kau malah marah!! Kau lupa memandikanku jadi aku tidak mau bangun!! Aku yang harusnya marah!"Lan wangji,
"Kau pikir berapa kali aku mencoba membawamu ke bak mandi?"Wei wuxian mengerenyit,
"Eh... aku sudah mandi? Kenapa masih terasa tidak segar."Lan wangji,
"Belum."
Sebenarnya lan wangji sudah mencoba membawa wei wuxian ke bak mandi pada jam 6 pagi,
Tapi tangan wei wuxian terus saja mencengkram ranjang, lan wangji seudah mencoba berkali kali melepaskannya tapi jika tangan satu terlepas wei wuxian akan mengeratkan tangan satunya lagi dan begitu seterusnya sampai lan wangji menyerah.
![](https://img.wattpad.com/cover/213905740-288-k395956.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
CHANGE [ Mo Dao Zu Shi ]
FanficLan Wangji muda tiba tiba berubah 360 derajat. Menjadi lan wangji yang egois dan tidak tau diri. Masih mempertahankan nama sucinya dihadapan para kultivator, Tapi hanya menunjukan sifat gilanya pada wei wuxian. Dia benar benar terobsesi, tidak meny...