end

425 13 0
                                    

vomment juseyo
---

didalam gelapnya sebuah kamar, seseorang duduk memangku sebuah pigura foto. dengan bantuan cahaya bulan dari celah-celah jendela, seseorang itu menatap lamat foto dalam pigura yang dipegangnya dan mengusapnya pelan.

"eomma, bagaimana disana?, apa eomma bahagia?, tentu saja. eomma kan tidak perlu merasakan sakit lagi. kau ini bodoh haechan." ucapnya sendiri sambil terkekeh hambar.

ya, orang itu. lee haechan.

"mengapa eomma meninggalkan aku sendiri disini?, aku takut eomma!"

"oh iya, apa eomma tau?, appa - ah bukan, dia bukan ayahku. dia sudah dipenjara.  eomma tau kan sebab dia dipenjara?, dia yang membuat eomma pergi!. lelaki tua bangka itu merusak kebahagiaanku!" ucapnya sembari meneteskan air mata.

"eomma, sebenarnya aku tak kuat. haruskah aku mencoba untuk bertemu eomma lagi?, tapi aku tak ingin teman-temanku sedih."

"kata jinyoung, apakah eomma akan sedih jika aku menyusul eomma?, huh?!, mereka memang jahat. tapi bernar juga kata jaemin kemarin, bahwa aku harus melanjutkan hidupku agar eomma senang di atas sana, toh, perjalanan hidupku masih panjang."

haechan mengembuskan hafasnya perlahan. lalu bibirnya terangkat membentuk sebuah senyum manis.

"saat ini, aku berjanji dibawah sinar bulan yang terang ini. aku, lee haechan, akan terus menjalani hari - hari dengan senyum yang selalu terukir di bibirku,

dan eomma, aku sungguh rindu padamu. kuharap kau datang mengunjungi ku, walaupun di alam mimpi." kata haechan terakhir, sebelum ia naik ke ranjang dan merebahkan diri sembari memeluk foto ibunya.

"semoga hari esok lebih baik dari kemarin. semoga kebahagiaan tiada tara menantiku. aku sayang eomma, dan terakhir, mimpi indah haechan-ah." ucap haechan sambil tersenyum dan perlahan mulai menutup mata indahnya.

haechan tak tahu saja, ibunya diatas sana memandanginya yang terlelap dengan sebuah senyum terpatri di bibir sangat ibu.

"kuharap kau selalu bahagia haechan, putra tersayangku.. "



end.

---

finally guy's ahahah..
ini bener" end yhaa, maaf kalau kurang ngena..
makasii juga buat yang udah dukung book ini >.<
sekian deh, selamat bertemu kembali di cerita selanjutnya~
baiii

story || lee haechan [complete√]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang