Rasulullah SAW bersabda : “Barangsiapa dijadikan sebagai Qadhi (penentu keputusan) diantara manusia, maka sungguh ia telah disembelih dengan tanpa menggunakan pisau (benda tajam).”
[HR. Abu Dawud,
At-Tirmidzi dan Ibnu Majah]Apabila seorang Hakim duduk ditempatnya (sesuai dengan kedudukan adil), maka dua Malaikat membenarkan, menolong dan menunjukkanya selama ia tidak menyeleweng,
apabila ia menyeleweng, maka kedua Malaikat tersebut meninggalkannya..” (HR. Al Baihaiqi)
#QaiseerQaisara #QQVideo
YOU ARE READING
Random Tarbiah
De Todoاَللَّهُمَّ صَلِّ َعلى سيدنا مُحَمَّدٍ وَ عَلَى آِل سيدنا مُحَمَّد "Bukan untuk menyentapkan orang lain tetapi untuk memperbaiki diri sendiri" ©owner