Pamit

12 2 1
                                    

Pada akhirnya sekuat-kuatnya kamu mencintai seseorang, ada waktunya untuk berhenti.
Berhenti karena tahu diri, berhenti karena menyadari bahwa kamu layak di cintai dengan sepenuh hati.

Biar jejak-jejak kisah ini lantas akan menjadi memori di suatu hari nanti
Bahwa kamu sangat ahli mencintai sampai tiba waktunya untuk undur diri.

Semoga berbahagia menjadi bagian cerita kita nanti walau harus di lewati sendiri-sendiri.
Aku ijin pergi.

Guratan pena ini juga untukmu, kunang-kunang di padang keziavv 🐝
Ku doakan segala kebahagiaannya akan menjadi milikmu dengan segera karena semesta tau perjalanan ceritanya.

20 April 2023
Peri yang mulai bersyair kembali di keheningan malam.

KataTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang